Bukan karena Kehujanan, Ini Penyebab Flu di Musim Hujan
Musim penghujan sering kali dikaitkan dengan penyakit influenza atau flu dan batuk. Hal itu terjadi karena jumlah kasus flu dan batuk di musim hujan biasanya mengalami peningkatan dibandingkan saat musim panas. Mengapa demikian? Faktor apa yang menjadi penyebabnya? Mengapa penyakit flu dan batuk sering terjadi di musim hujan? Ketika memasuki musim penghujan, tubuh Anda lebih rentan terhadap […]