avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Fobia darah

Halo dokter, saya siswi SMA umur, bagaimana menghilangkan ketakutan saya pada darah dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
1
#KuisKomunitasHS: Bagaimana Resolusi Kesehatanmu di Tahun Kelinci Air?

Setiap pergantian tahun, tren membuat resolusi sudah umum di kalangan masyarakat, tak hanya Indonesia, bahkan di seluruh dunia.


Bagaimana resolusi kesehatanmu di tahun kelinci air?

Tulis resolusi kesehatanmu dengan lengkap di kolom komentar dan dapatkan angpau dari Hello Sehat!


Caranya:

  • Tuliskan cerita dan resolusi kesehatanmu di kolom komentar
  • Sertakan #SehatJiwa2023
  • Periode kuis 16-27 Januari 2023


#KuisKomunitasHS: Bagaimana Resolusi Kesehatanmu di Tahun Kelinci Air?#KuisKomunitasHS: Bagaimana Resolusi Kesehatanmu di Tahun Kelinci Air?
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2939
13
43
Lihat komentar lainnya
Ketakutan berlebihan akhirnya kejang

Selamat sore dok..ijin bertanya

Anak saya usia 20 tahun ..dia suka kejang .. pembangkit kejang terjadi jika dia takut dengan sesuatu.

Saya sudah kedokter syaraf tapi sampai saat ini belum ada terapi obat yg cocok ..semakin kesini kejangnya semakin sering karena rasa takutnya semakin besar.

Apa yg harus saya lakukan untuk anak saya?


Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
14
1
1
hubungan sosial

dok,bagaimana cara mengatasi hubungan sosial yang telah memburuk dengan orang2 terdekat,setiap kali saya berbaur saya merasa tidak terkoneksi dengan orang lain,saya merasa tidak sanggup bersosialisasi tapi di satu sisi saya merasa kesepian akibat ketidakmampuan saya ini dok.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
1
hubungan sosial

dok,bagaimana cara mengatasi hubungan sosial yang telah memburuk dengan orang2 terdekat,setiap kali saya berbaur saya merasa tidak terkoneksi dengan orang lain,saya merasa tidak sanggup bersosialisasi tapi di satu sisi saya merasa kesepian akibat ketidakmampuan saya ini dok.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
1
Fobia

Assalamu'alaikum mau tanya cara atasi fobia ketinggian gmna secara cepat

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
1
1
Konsultasi

Mengapa aku sangat takut jatuh cinta dengan laki-laki? Hal ini terjadi sejak SMK pernah difitnah berbuat macam-macam, lalu cinta pertamaku mengabaikan begitu saja. Padahal saat itu aku tidak ingin ditinggalkan, aku butuh kejelasan agar dimengerti. Saat itu benar-benar titik terendah, karena mengalami trauma dicaci maki.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
1
1
Skizofrenia

Malam dok, saya ingin tanya kalo saya mengalami gangguan perubahan secara ekstrim dan halusinasi gitu termasuk terkena Skizofrenia? Apakah saya tidak berhak bahagia dan hidup normal seperti orang lain? Kehidupan saya hancur dok, saya bingung mau tanya kepada siapa dan membutuhkan bantuan kepada siapa. Lelah dan capek banget dok... saya merasa ingin menyerah dan pasrah saja sekarang.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
2
1
Fobia

Hai semuanya

Aku takut air keruh karena tidak tau apa yang ada di dalamnya dan apa yang akan terjadi kalau masuk kedalamnya, aku takut ketinggian karena waktu berdiri di ketinggian serasa mau pingsan atau bahkan berfikir angin bisa aja menjatuhkan aku, takut gelap gulita karena tidak tau apa yang bersembunyi di kegelapan, takut ruang sempit karena serasa mau pingsan dan tidak bisa bernafas.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
6
5
1
Trauma melihat seseorang dan tegang dengan suara keras

Awal dulu semenjak pindah kota saya di rumah terus ingin bermain tidak punya teman dan saya tidak lama melihat seseorang tidak seperti tidak suka dengan saya padahal saya melihat biasa awalnya orang tua sudah bilang itu hanya halusinasi tetapi tidak bisa di hilangkan dalam pikiran kemana "selalu di pikir terus tolong dong saya ingin menghilangkan fobia trauma ini saya capek saya pernah hampiri berpikir mau udahan hidup ini

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
23
6
1
TENTANG FORUM INI
Jiwa yang sehat sangat penting untuk menjaga kesehatan secara keseluruhan. Kami peduli dengan kesehatan jiwa Anda, terut... Lihat Lainnya
avatar
Merasa kesepian

6

4

avatar
Gangguan kecemasan

5

3

avatar
dok saya punya trauma dengan laki laki.. tadinya mau saya

1

3

avatar
Apakah stres buat tidur berkurang 

2

2

avatar
ADHD Talks 12 Oktober 2024

2

2

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan