avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Depresi

Hai, selamat siang, sy baru beberapa hari yg lalu mendapatkan masalah dalam 1 hari secara bersamaaan, ditambah calon sy memutuskan hubungan, dan ditambah lg tdk ada orang yg support saya, saya sedih, sy rasanya nyerah sm keadaan, sy bingung harus apa, sy merasa sendiri, makan pun tdk nafsu, jantung suka detak sndiri, cm nangis setiap hari yg sy bisa lakuin, sy bingung harus apaa, bgaimana lewatin ini smua?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
1
1
kesehatan mental

saya sering nangis dan sedih tibatiba tanpa alasan yang jelas, bahkan buat cerita bingung mau cerita apaa dan cuma bisa nangis, ini saya kenapa ya? bahkan pernah ada di titik saya ingin bunuh diri dan melukai diri sendiri.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
21
1
Apa yg harus saya lakukan?

Saya korban pelecehan seksual yang dilakukan secara online, saya selalu merasa cemas, nafas saya sering gak beraturan, suka merinding secara tiba tiba, saya jadi susah tidur, susah makan, dan susah untuk fokus, saya juga kesulitan melakukan aktivitas yang biasanya saya senangi, saya kadang suka merasa emosional, nangis ga jelas, saya juga sering merasa takut dan cemas secara berlebihan, saya gak tau harus ngapain dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
12
3
1
Trauma balita terhadap badai

Selamat malam,

Dok saya ingin bertanya, anak saya usia 2 tahun 4 bulan saat ini mengalami trauma terhadap angin badai karena beberapa waktu lalu dia menyaksikan badai kencang yang mengakibatkan spanduk jadi bergoyang goyang kemudian roboh.

Semenjak saat itu sampai sekarang (2 mingguan) dia masih menangis jika ada angin/badai juga perilakunya yang biasanya bermain bebas di dalam maupun di luar jumah sekarang jadi di dalam rumah aja..

Mohon bantuan nya dok apa yg mesti saya lakukan..

Terima kasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
1
PTSD dan trauma

Apakah PTSD akan kambuh walaupun sudah 10 tahun lebih pasca trauma?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
12
1
1
Kehilangan orang tercinta

2 tahun lalu saya ditinggal calon suami saya biasanya segala hal diceritakan padanya saat ini saya masih sering tiba-tiba menangis dan memendam segalanya sendiri konsentrasi terhadap kerjaan saya menjadi sangat kurang apa yang harus saya lakukan untuk memulihkan diri saya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
25
2
1
Ikuti Private Sharing Khusus untuk Dating Violence Survivor!

Kasus kekerasan di ranah personal terhadap perempuan banyak ragamnya, mulai dari kekerasan dalam rumah tangga hingga kekerasan dalam pacaran.


Tindakan kekerasan dalam pacaran memiliki banyak bentuk mulai dari kekerasan verbal seperti mengejek dan merendahkan, kekerasan psikis seperti mengintimidasi hingga menjauhkan pasangan dari relasi pertemanan dan lainnya, hingga kekerasan fisik dan seksual.


Jumlah kasus kekerasan dalam pacaran pun di Indonesia mencapai ribuan setiap tahunnya. Namun, banyak di antara mereka yang sulit keluar dari relasi toksik yang menyakitkan itu karena pelaku merupakan orang yang disayangi dan dipercaya.


Bagaimana menghadapi trauma setelah mengalami kekerasan dalam pacaran? Bagaimana cara keluar dari relasi toksik seperti itu?


Yuk ikuti private sharing bersama dr. James Darmapuspita, Sp.KJ pada hari Minggu, 23 Oktober 2022 pukul 14.00.


Salin link pendaftaran berikut:

... Lihat Lainnya
Ikuti Private Sharing Khusus untuk Dating Violence Survivor!Ikuti Private Sharing Khusus untuk Dating Violence Survivor!
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
73
5
4
Lihat komentar lainnya
cara biar tidak stres ditengah tengah orang toxic

dok gimana caranya biar tidak stres ditengah tengah orang toxic,mau ngejauh tapi kan setiap hari di sekolah,di kelas ketemu terus dan gaada pilihan lain selain menunggu sampai lulus.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
9
3
2
Lihat komentar lainnya
PERSELINGKUHAN

Halo dok, akhir2 ini saya merasa lemas, kurang makan tidak fokus badan gemetar klo mengingat kejadian perselingkuhan yg menimpa saya, saya tak pernah menyangka ini akan menjadi takdir pernikahan saya...

Saya skrg suka menyendiri dan menangis di kamar mandi .. bagaimana caranya agar saya bisa semangat lagi.. dan badan tidak lemas... Selalu terfikir untuk mengakhiri hidup.. .

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
13
4
2
Lihat komentar lainnya
GANGGUAN KECEMASAN

Halo dok. Saya mau bertanya.


Di tahun 2020 saya memiliki kecemasan berlebih dimana saya bergejala jantung berdebar cepat, keringat dingin, tidak bisa tidur, dan jikalau emosi sesak dan pusing.


Darisitu saya memutuskan untuk ke psikolog dan mendapatkan terapi CBT, dan membaik secara perilaku maupun pikiran.


Namun hingga saat ini saya tidak bisa melakukan olahraga berat karena mudah sesak serta jantung yang terus berdebar jikalau melakukan gerakan yang sangat aktif sekali. Dan saya masih merasakan kecemasan yang terkadang muncul, walau intensitasnya tidak sebesar dulu.


Apakah dengan saya tidak bisa melakukan olahraga juga masih berkaitan dengan kecemasan tersebut? terimakasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
6
1
1
TENTANG FORUM INI
Jiwa yang sehat sangat penting untuk menjaga kesehatan secara keseluruhan. Kami peduli dengan kesehatan jiwa Anda, terut... Lihat Lainnya
avatar
Kesehatan mental seorang anak

15

12

avatar
Hal berbahaya yang ingin dirasakan 

3

4

avatar
Istri sangat labil emosi

2

4

avatar
Merasa kesepian

2

3

avatar
Masalah Pernikahan

2

3

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan