Vaksin Pneumonia Dewasa untuk Kesehatan yang Lebih Optimal
Di Asia Tenggara, termasuk Indonesia, orang dewasa menjadi salah satu kelompok yang paling banyak terlibat dalam kasus gawat darurat akibat pneumonia. Padahal, banyak dari kasus tersebut yang bisa dicegah melalui vaksinasi. Namun, sayangnya, masih banyak orang yang belum menyadari pentingnya vaksin pneumonia dewasa. Hal yang perlu diketahui tentang penyakit pneumokokus Pneumokokus adalah jenis bakteri yang bisa menyebabkan […]