5 Tips Menjaga Mulut Tetap Segar Saat Puasa di Bulan Ramadan
Salah satu kondisi kesehatan yang cukup umum dialami oleh umat muslim selama beribadah puasa di bulan Ramadan adalah gangguan pada oral atau mulut. Jika tidak makan dan minum, produksi air liur jadi berkurang sehingga mulut terasa tidak segar dan kering. Ini dapat memicu bau tidak sedap. Apakah ada cara untuk membuat mulut tetap segar saat […]