Mengalami cacingan tentu tak mudah. Tergantung pada jenis cacing dan bagian tubuh yang terinfeksi, Anda mungkin bisa merasakan mual dan muntah, diare, hingga menurunnya nafsu makan. Bila sudah begini, mengonsumsi obat menjadi jalan yang utama. Adapun dari sekian banyak obat cacing, albendazol (albendazole) adalah salah satunya.
Komentar
Sampaikan komentar Anda
Ayo jadi yang pertama komentar!
Ayo daftar atau Masuk untuk ikut berkomentar