avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Postingan yang ditandai

menurunkan berat badan

dok saya mau tanya apa olahraga yang cocok buat saya? BB saya kisaran 67/70 dok umur saya 18 jdi apa yang cocok?

0
1m
2 komen
Olahraga

Dok, apa workout bisa menaikan berat badan dan bagaimana juga menggemukan badan? Padahal saya sudah banyak makan

1
1m
1 komen
Tampak flat pada indeks BMI 20,8

Di usia yg sudah 43 dg BB 58kg dan TB 167cm

Saya aktif Zumba 2-3/minggu dan konsisten menjaga pola makan

Sebenarnya bisa naikkan BB adlah impian sejak dulu kala, tp sayang mulut tdk sepaham, hhhehe

Meski indeks BMI sy 20,8 knp saya tampak kurus ya


1
1m
0 komen
Solusi untuk semngat berolahraga

Hi ..admin kasih trik and tips nya dong untuk tidak malas berolahraga ,karena saya anaknya kurang konsisten . terimakasih


1
1m
1 komen
Senam Mengecilkan Lengan

Lengan berlemak biasanya terjadi akibat tumpukan lemak berlebih yang mana Kondisi yang sama dan terjadi pada bagian tubuh lain akan mudah untuk hilang, tetapi saya sangat merasa sulit untuk membakar lemak lengan yang berlebihan. Apakah ada olahraga yang efektif untuk mengecilkan lengan berlamak? Apakah sebaiknya melakukan senam mengecilkan lengan saja? Terima kasih

0
1m
1 komen
Senam Piriformis Syndrome

Saat ini orang tua saya mengalami piriformis syndrome yang di area bokongnya mengalami ketegangan dan kekakuan sehingga menimbulkan rasa sakit. Bagaimana cara menyembuhkan piriformis syndrome? Dan apakah ada senam untuk piriformis syndrome? Terima kasih

0
1m
1 komen
Bolehkah Senam Zumba Setelah Operasi Caesar

Bolehkah senam zumba setelah operasi caesar? Dan berapa lama setelah opearsi caesar baru boleh olahraga kembali? Karena setau saya Ibu yang melahirkan bayinya lewat operasi caesar butuh waktu lebih lama untuk pulih sepenuhnya daripada ibu yang melahirkan normal. Terima kasih

0
1m
1 komen
Senam Tulang Belakang Bengkok

Orang tua saya menderita gangguan tulang skoliosis, hal ini bisa membuat saya bingung memilih olahraga yang tepat dan aman untuk orang tua saya. Karena bergerak sedikit akan berpengaruh buruk pada kondisi tulang belakang.Olahraga apa saja yang boleh di lakukan untuk penderita scoliosis? Dan Apakah boleh melakukan senam tulang belakang yang bengkok? Terima kasih

0
1m
1 komen
Senam Sebelum Tidur Untuk Mengecilkan Paha Dan Perut

Tidak hanya di perut, lemak berlebihan juga menumpuk di area paha saya. Alhasil, paha saya terlihat besar dan saya kesulitan memilih celana sesuai ukuran yang biasa saya gunakan. Apakah ada senam sebelum tidur untuk mengecilkan paha dan perut? Terima kasih.

0
1m
1 komen
Senam Skiatika

Skiatika terjadi akibat saraf yang rusak atau terjepit. Skiatika sering terjadi pada orang lanjut usia, yang memiliki penyakit diabetes kronis dan kegemukan. Apakah saat usia muda kita bisa terkena skiatika?Apakah senam skiatika dapat mencegah terkena skiatika saat usia lanjut nanti? Terima kasih.

0
1m
1 komen
TENTANG FORUM INI
Olahraga itu penting. Tapi bagaimana cara berolahraga yang benar? Ayo bergabung bersama komunitas olahraga Hello Sehat. ... Lihat Lainnya
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.