Ngerasa takut gemuk
Dok, saya belum menstruasi karena bb saya jauh dari batas normal. Tetapi saya takut untuk menambah bb karena takut nanti diketawain Orang-orang
Punya pertanyaan seputar kesehatan?
Terbaru
Populer
selamat sore dok,
anak saya perempuan umur 13 tahun. saya bingung menghadapinya yang sangat mudah marah, berbicara ketus dengan ortu apalagi kalau disuruh, dan sering kali dia berkata "keenakan dia". padahal adiknya sering bantu2 ortu menjaga warung. saya mohon pencerahannya menghadapi anak saya, terima kasih
Hallo, selamat siang
Belakangan ini pacar saya sudah mulai terbuka ttg hal personalnya dia.
Singkat cerita, keluarga dia tidak harmonis dan orang tuanya ingin bercerai. Gara gara kondisi itu membuat dia tidak baik sehingga sering murung, marah, melamun, membanting barang, menangis, dll.
Bagaimana sekiranya yang dapat saya lakukan untuk membantu dia?
terimakasih :)
Halo saya ingin bertanya terkait baby blues. Bagaimana cara mengetahui kondisi istri yang sedang mengalami baby blues?
Apa yang harus suami lakukan selain menjalani peran saya dalam mengurus anak?
Saya dan istri mengurus anak pertama kami berdua tanpa bantuan asisten rumah tangga. Mungkin ada saran yang bisa saya lakukan?
gejala yang saya alami :
1) waktu tidur tidak cukup
2) mata sudah 3 bulan sering merah , gatal , dan sakit
3) perasaan , pikiran merasa bingung , dan gelisah
4) merasa tertekan dalam kondisi pekerjaan tapi takut mengambil keputusan yang salah
5) Takut akan kondisi kesehatan saat ini
6) sariwan sudah hampir seminggu belum sembuh
7) bibir mudah kering
8) sering mengalami keringat yang berlebih di secara tiba2 di tangan ataupun kaki
9) terkadang mudah tertidur secara tiba2
Selamat malam, saya mau nanya saya baru punya anak 1, tapi saya gak mau anak saya di pegang orang dok termasuk mertua saya kecuali keluarga saya dok. Kalau dipegang saya timbul rasa cemas dan takut dok, bahkan terkadang saya sampe menangis dok. Mohon solusi untuk diri saya dok. terima kasih sebelumnya
Anda sekarang bisa mulai memposting cerita dan komentar.
Dapatkan saran dari dokter, pakar, dan duta komunitas.
Bagikan pengalaman Anda dengan orang lain yang mungkin membutuhkan.
Terus aktif dan jadilah Duta Komunitas dengan mengumpulkan poin