Takut mati
Dok suami saya akhir2 ini selalu merasa takut mati yang berlebihan,,, sehingga muncul gejala sesak napas, pusing, mual...
Gejala itu muncul setelah suami mimpi mati dok, dan sejak saat itu sampai sekarang sudah beberapa kali kambuh.
Sebenarnya yang dialamu suami saya itu apa dok? Saya searching tentang gejala nya mirip panik attack, apakah benar dok? Lalu apa yang harus kami lakukan, agar suami saya tidak kambuh lagi?