Egois dan enggan peduli kepada anak istri.
Saya istri 41 tahun menikah dengan suami 45tahun. Kami sudah 3x bertengkar besar dan berujung suami minta cerai. Saat surat cerai di ttd, mertua dan suami saya selalu minta maaf dan berubah namun berulang hingga ke4 kali ini. Inti masalahnya selalu sama.saya merasa suami terlalu berambisi untuk mencari uang,hingga terlalu menganggap anak istri beban yg hanya butuh di nafkahi. ( Ini mulai terjadi saat saya memutuskan resign dari kantor karena anak saya masih kecil, meskipun saya sudah mencoba bisnis namun suami suka marah jika saya sibuk dengan bisnis saya meskipun tugas sayasebagai istri tidak lalai). Secara finansial kami berkecukupan bahkan suami punya tekad untuk menutupi biaya hidup kedua ortunya ( namun belum bisa full) , jdi selalu merasa anak istrinya terlalu banyak menggunakan nafkah nya dibanding untuk ortunya. Beberapa bulan ini, temperamen nya sering terjadi, menutup komunikasi dengan saya. Beliau menyibukan diri dengan HP dan hobi mobilnya.Padahal beliau pulang dari kant
... Lihat Lainnya




























