Digital Dementia, Ancaman Tersembunyi di Era Teknologi
Pada era digital ini, pemakaian gadget memang telah menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari kehidupan sehari-hari. Namun, tahukah Anda bahwa penggunaan berlebihan perangkat digital bisa memicu digital dementia? Apa itu? Apa itu digital dementia? Digital dementia adalah kondisi ketika fungsi otak menurun akibat penggunaan teknologi yang berlebihan. Istilah ini pertama kali diperkenalkan oleh ahli saraf Jerman, Manfred Spitzer, […]