Infeksi ESBL
Bakteri memiliki kemampuan untuk mengembangkan resistensi (kekebalan) terhadap antibiotik. Salah satu caranya yakni dengan menghasilkan enzim tertentu, seperti ESBL. Ini membuat infeksi akibat bakteri penghasil ESBL cenderung lebih sulit untuk diobati. Apa itu penyakit ESBL? ESBL (extended spectrum beta-lactamases) adalah enzim yang dihasilkan oleh bakteri tertentu sehingga membuatnya kebal terhadap antibiotik beta-laktam. Dengan adanya enzim tersebut, antibiotik beta-laktam […]