Nutrisi

8 topik
7.2k interaksi
590k anggota
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Temukan Jawaban Seputar Tidak Cocok Susu Sapi!

Mitos atau fakta: anak yang tidak cocok susu sapi berisiko mengalami gangguan pertumbuhan?


FAKTA. Anak yang tidak cocok susu sapi umumnya mengalami peradangan usus akibat penolakan protein susu sapi, sehingga nutrisi tidak terserap maksimal dan dapat mengganggu pertumbuhannya.


Lalu bagaimana cara mengatasi kondisi tersebut?


Temukan jawabannya sekaligus infromasi seputar tidak cocok susu sapi pada anak di https://hellosehat.com/festival-soya-2024/ ya, Bun!

Temukan Jawaban Seputar Tidak Cocok Susu Sapi!Temukan Jawaban Seputar Tidak Cocok Susu Sapi!
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
18
3
Eka Romaito

Eka Romaito

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
19
ida

helo saya baru gabung . ..

saya hamil 8 bulan dulu pernah gagal . ini hamil ke 2 .. udah 8 buln kok gerak nya aktif tapi gak begitu kencang tapi sering

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
19
1
Jalan Kaki Bisa Menurunkan Berat Badan Lho

Jalan kaki merupakan olahraga kardio yang baik untuk membantu menurunkan berat badan. Fakta ini dibuktikan dalam sebuah studi yang dipublikasi di Journal of Exercise Nutrition & Biochemistry (2014).


Peneliti melakukan pengujian pada perempuan obesitas yang berjalan kaki. Hasilnya jalan kaki tiga hari per minggu selama 50–70 menit mampu menurunkan berat badan sekitar 2,7 kg selama 12 minggu.


Namun, kondisi ini akan sangat bergantung pada seberapa lama durasi dan seberapa besar intensitas yang Anda lakukan selama berjalan kaki. Menurunkan berat badan dengan berjalan kaki juga akan lebih efektif dengan mengombinasikan olahraga dan pengurangan asupan kalori harian.


Yuk coba rutin jalan kaki.

https://hellosehat.com/kebugaran/kardio/turun-berat-badan-dengan-jalan-kaki/

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
18
1
Sindaktili

Dok,sAya mau tanya,dampak dari anak sindaktili yg tidak melakukan operasi akan berpengaruh untuk kedepannya?karna anak saya sdg bbrpa kali operasi jga dok,jadi saya ada niat untuk tidak melakukan operasi sindaktily nya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
24
1
diet

sudah berulang kali diet tp selalu ggal dan B gak prnah turun. badan udh obesitas,adakah cara atau tips untuk diet berhasil?


Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
25
3
Lihat komentar lainnya
Pernah mengalami kehamilan ektopik

Bun,ditahun 2017 sy pernah mengalami ektopik atau hamil d luar kandungan dan setelah itu sampai sekarang saya belum hamil yg ada saya gangguan haid,tubuh makin melar,gelisah saat tidur malam,susah tidur,pola makan tidak bagus,olahragapun berat. Hal atau tahapan apa yg harus saya lakukan sampai tahapan selanjutnya agar saya bisa hamil lagi dan bisa merubah gaya hidup saya.. terimakasih bun..

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
25
21
4
Lihat komentar lainnya
Sendok Buat Ngecek Kondisi Kesehatan, Hoaks Bukan?

Saya mendapat pesan berantai di grup WA keluarga kalau katanya sendok bisa buat ngecek kondisi kesehatan. Tinggal ditempel di lidah, terus ditempel di plastik transparan dan diletakkan di bawah cahaya matahari.


Boleh dibantu klarifikasi?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
21
2
Lihat komentar lainnya
Berat badan

Saya penen naikin bb 10kg dgn cpt gimana ya? Disarankan makan banyak. Kadang makan belum habis aja mual seperti mau keluar lagi. Solusinya gimana ya? Kalo makan sedikit2 tapi sering gagal. Kalo udah makan nasi rasanya kenyangnya lama

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
15
diet

saya tinngi 152 berat badan 59,makanan yang cocok apa?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
19
1
Kolesterol

Salam kenal baru bergabung

Saya kolesterol ya 214 berat badan saya 95kg tinggi ya 160 bagaimana supaya sahabat bisa diet namun tidak sakit

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
43
18
2
Lihat komentar lainnya
TENTANG FORUM INI
Bergabunglah dengan Komunitas Nutrisi Hello Sehat dan bagikan pengalaman Anda, berbagi tips, temukan dukungan, dan akses... Lihat Lainnya
avatar
Dok saya ingin bertanya tentang cara diet saya

10

6

avatar
Dok,Bantuin list makanan buat aku dong bb aku 63 tinggi

7

5

avatar
Konsumsi kalori harian bolehkah hanya 1000 kkal?

8

3

avatar
Dok apakah berat badan  43 itu termasuk ideal? 

2

4

avatar
Dokter...Sy Wanita usia 50 tahun, BB 54 kg dan TB 149. Belum pernah mencapai berat ideal.

2

3

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan