Kehamilan

12 topik
40k interaksi
243k anggota
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Diskusi Menarik

Glisodin Untuk Promil

Saya di anjurkan oleh teman saya untuk konsumsi suplemen glisodin untuk promil. Yang mana katanya bisa membantu meningkatkan kesuburan kita. Apakah benar glisodin bisa untuk promil? Terima kasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
957
1
1
Obat Inlacin Untuk Promil

Saya baru selesai kontrol dalam rangka progam hamil saya. Setelah selesai kontrol saya di berikan obat inlacin. Apakah bisa obat inlacin untuk promil? Karena kalau saya baca di google obat inlacin ini, obat untuk mengontrol kadar gula darah. Mohon penjelesannya. Terima kasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4048
1
1
Santa E Untuk Promil

Selain berfungsi untuk menjaga kesehatan kulit, vitamin e juga salah satu antioksidan kuat. Dan juga bisa meningkatkan kesuburan baik pada laki-laki maupun perempuan. Apakah boleh konsumsi santa e untuk promil? Yang mana katanya santa e ini mengandung vitamin e yang baik di konsumsi untuk wanita yang sedang menjalankan promil. Terima kasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2355
1
1
Biosan Untuk Promil

Saya dan suami baru saja konsultasi dengan dokter kandungan untuk promil. Lalu kami diberikan obat biosan untuk promil katanya dokternya. Yang ini saya tanyakan apakah obat biosan ini untuk saya apa untuk suami saya yah? Terima kasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1384
1
1
Manfaat Saffron Untuk Promil

Apa manfaat saffron untuk promil? Apakah benar saffron memiliki manfaat untuk meningkatkan peluang keberhasilan program promil dan dapat meningkatkan kadar serotonin pada wanita? Terima kasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
1
Cara Cepat Hamil

Kehamilan kondisi yang saya nantikan setelah saya menikah. Bagaimana agar cara cepat hamil?

Karena dari artikel yang saya baca bahwa sebagian wanita bisa hamil dengan cepat tetapi, ada pula wanita yang membutuhkan waktu lebih lama untuk hamil meski sudah rutin berhubungan seksual dengan pasangan. Terima kasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
1
1
Kehamilan

Sore dok, saya Riska , saat ini saya sedang hamil 8 Minggu, berat badan saya sebelum hamil 84, pas cek pertama ke bidan di timbang lagi jd 85, pertanyaan apakah di saat BB saya sudah berat apakah bahaya untuk kehamilan saya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
1
1
Program Hamil Untuk Suami Istri

Sulit punya anak sering menjadi masalah bagi banyak pasangan. Ada banyak cara untuk meningkatkan kesuburan, salah satunya dengan mengganti menu makanan menjadi lebih sehat. Selain mengganti menu makanan menjadi lebih sehat, apakah ada program hamil untuk suami istri yang ingin cepat memiliki anak? Terima kasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
797
5
5
Lihat komentar lainnya
Efek Samping Madu Zuriat Promil

Badan terasa pegal dan sakit punggung sebetulnya cukup umum terjadi pada semua orang. Saya beberapa hari ini mengkonsumsi mada zuriat untuk promil saya yang katanya bisa membantu untuk meningkatkan kesuburan kita.Dan setelah mengkonsumsi madu zuriat saya jadai pusing dan punggung saya nyeri. Apakah ini efek samping madu zuriat promil? Terima kasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
853
3
1
Bekam Untuk Promil

Sepertinya saya mengalami masalah infertilitas karena tidak kunjung mengalami kehamilan selama lebih dari 12 bulan setelah menikah. Saya juga sudah mencoba berbagai upaya untuk memperoleh momongan seperti rajin berhubungan seksual tapi masih belum berhasil juga. Dan teman saya merekomendasikab bekam untuk promil. Apakah bisa bekam untuk promil?Terima kasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
137
2
1
TENTANG FORUM INI
Bund, proses kehamilan tidak semudah yang dibayangkan. Butuh perjuangan fisik dan mental untuk menghadapinya. Ayo gabung... Lihat Lainnya
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan