Kehamilan

12Ā topik
25kĀ interaksi
183kĀ anggota
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Social RUN "Birth is Like A Marathon"

Minggu, 9 Juni 2024 lalu, Hello Sehat berkesempatan menjadi partner untuk merayakan 6 tahun perjalanan komunitas @birth.imwithu dalam acara Social Run bertajuk #lahiRUN


Event bertema "Birth is Like A Marathon" ini dihadiri 60 peserta baik ibu, ayah, dan juga si kecil.


Terima kasih @birth.imwithu memberi kesempatan Hello Sehat untuk berpartisipasi di event ini.


Nantikan kolaborasi Hello Sehat x @birth.imwithu selanjutnya.

2
9
0 komen
Sering sakit perut bgian bawah

Saya hamil 4bulan ko sering terasa sakit perut

22
1
3 komen
Belom hamil lagišŸ˜­

Saya da kawin 4 bln n saya berumur 42,adaka peluang untuk saya hamil??da makan ubat subur n folic acid..tapi masi belom hamilā˜¹ļø..

20
2 komen
Pendaharan

Bu kenapa ya saya setelah berhubungan keluar darah dari vagina saya.

Saya hamil 8 minggu bu. Tapi tidak merasa nyeri apapun

20
1
1 komen
Tanya pentinf

Halo perkenalkan saya jeni

Saya sudah 7th menikah, dan bulan kmren saya haid tgl 21/12/21, selesae tgl 24/12/21, berhubungan tgl 25/12/21, apakah besar kemungkinan bisa hamil? Karena sejak 4hari setelah berhubungan sempat terasa keram perut mengebcang seperti habis sit up, lalu, dari 3hari lalu sempat mual saat pagi, lalu hingga skrg perut masih terasa kencang seperti ketarik, sering buang air kecil, sempat pusing, apakah yg sudah berpengalaman, ini bisa dimungkinkan tanda hamil? Karena mau testpeck takut, karena penantian 7th, saya berharap semoga skrg berhasil hamil. šŸ¤²amin. Tolong bantu share pengalaman. Dan tolong bantu doa semoga saat ini saya berhasil hamil. Amin šŸ¤² terimkasih

24
3
1 komen
Program hamil

Aku mau nanya dong seputaran kehamilah . Soalnya sy lagi program hami ni bund2

23
1 komen
Keluar flek trimester 1

Para Bunda, para pejuang garis 2.

Saat ini usia kandungan saya jalan 12 week. Sejak usia 11 week, saya keluar flek berwarna merah muda, kadang kecoklatan. 3 hari keluar flek, lalu berhenti. Lalu esoknya keluar flek lagi, lalu berhenti lagi, keluar lagi, sampai hari ini. Saya sudah periksa ke dokter, tp tidak disarankan utk bedrest. Hanya diberi obat penguat. Tp sebagai calon ibu yg sudah menunggu selama 4 th, saya selalu was-was. Adakah yg punya pengalaman seperti saya?

22
94
1 komen
Keguguran

Dokter...jika kita pernah keguguran lebih dr satu kali...apakah untuk kehamilan berikuty pun sama? Kemudian ketika kehamilan selanjuty supaya aman harus bagaimn y doktter.mohon pencerahannya.trimaksh

22
1 komen
Apakah perut terasa kencang dan besar tanda hamil?

Apakah perut terasa penuh dan kencang itu hamil?..

Padahal saya baru selesai haid bulan kemarin tgl 17 Desember 2021.

Dan tentunya belum telat haid karna jadwalnya tgl belum telat.

Tetapi pasca berhubungan dari selesai haid tgl 23 an. Sampai skrng perut mulai tanda terasa kencang dan nafsu makan saya makin besar. Dan perut juga selalu terasa kencang sampai saat ini.

Apa ini hamil kah ?

23
294
1 komen
Hamil 7 week, janin belum terlihat.

Moms..


Selamat siang.

Saya sedang hamil, janin masuk usia 7 week tapi masih terlihat kantong janin nya saja. Sementara janin nya pas di usg blum terlihat. Ini kehamilan ke 2 saya. Ada yang pernah ngalamin seperti saya tidak?

22
4
1 komen
Bingung

Mau nanya yang suadah berpengalaman, istri saya hamil masuk 4bln, tp kemarin ada keluar darah encer. Langsung ditanyakan kebidan katanya kecapean, sampai sekarang darahnya masih keluar kata istri saya. Tapi warnanya kecoklatan kaya darah kotor. Mohon tanggapannya untuk ibu ibu yang udah berpengalaman

22
1 komen
TENTANG FORUM INI
Bund, proses kehamilan tidak semudah yang dibayangkan. Butuh perjuangan fisik dan mental untuk menghadapinya. Ayo gabung... Lihat Lainnya
avatar
Halo dokĀ 

4

5

avatar
saya haid tgl 16 agustus dan bersih tgl 23. kemudian

0

5

avatar
Mau nanya kalo cairan prekum itu di tahan pakek postinor agar tidak hamil lebih aman gakĀ 

0

5

avatar
Kehamilan

0

4

avatar
Masa Subur dan Kehamilan

1

3

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan