Kehamilan

12 topik
25k interaksi
182k anggota
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Social RUN "Birth is Like A Marathon"

Minggu, 9 Juni 2024 lalu, Hello Sehat berkesempatan menjadi partner untuk merayakan 6 tahun perjalanan komunitas @birth.imwithu dalam acara Social Run bertajuk #lahiRUN


Event bertema "Birth is Like A Marathon" ini dihadiri 60 peserta baik ibu, ayah, dan juga si kecil.


Terima kasih @birth.imwithu memberi kesempatan Hello Sehat untuk berpartisipasi di event ini.


Nantikan kolaborasi Hello Sehat x @birth.imwithu selanjutnya.

2
9
0 komen
mau tanya dok jika. melakukan hub seks tidak berejakulasi didalam dan menggunakan kondom apa bisa hamil?

mau tanya dok

12
11
2 komen
Susu kambing Gomilk

Selamat malam,

Mohon maaf dok ijin bertanya. Lebih baik mana dok konsumsi susu kambing atau susu ibu hamil? Dan bagaimana baiknya waktu mengonsumsinya?

12
7
1 komen
Bercak darah

Waktu haid di tanggal 15-20 (perhitungan)

Terjadi bercak darah setelag itu keluar lendir (seperti keputihan)

Apakah termasuk tanda hamil ?

13
1 komen
Saya telat 1 Minggu haid apakah saya hamil?

Saya telat 1 Minggu haid apakah saya hamil?

12
1 komen
perut sering sakit kepala pusing mual muntah

dok saya baru hamil 1 bulanan, tiap hari badan saya lemas, pusing, mual dan muntah" kalau malam perut sering sakit seperti masuk angin smpai susah tidur, makan pun tidak nafsu, makannya hanya bbur kdang buah, kalau saya makan nasi saya pasti muntah, itu gimna ya dok?? apakah normal?? dan perut saya juga sering bunyi dok, kdang detak jantung saya juga cepat sekali sampai saya takut sendiri?? itu aman kah dok?

16
2 komen
Mau tanya bun

Pagi bun mau tanya bun, saya kan bulan juli ke guguran, di usia kandungan 12-13 minggu, tanpa kuret, dan mulai kb tgl 1 november yg 3 bulan, kb tgl 1 februari kmaren kan uda beres, tapi itu selama kb sampe skr ko masi bnyk gumpalan darah, dan haid bisa jadi sebulan 3× tapi pas usg, katanya dinding rahim uda mulai menebal, tapi setiap bawa yang berat" pasti lgsung sakit lagi perut, galama pendarahan lagi, itu harus gmna ya bun, apa ada yg punya pengalaman kek sy??

14
1 komen
Cari obat buat ibu hamil

Maaf mau tanya obat apa yang bisa nyebuhin flu untuk ibu hamil

11
1 komen
Obat tetes mata

Jika mata ku kering akibat kelilipan menjadi merah pada saat bangun tidur, bolehkah ku tetes kan obat mata pada usia kehamilan ku yang 12 Minggu. Mohon di bantu jawab yaaa;);)

14
1
1 komen
Telat Haid 10hr

Pagi dok, saya mau tanya. Sudah 10hari saya telat haid. Dan selama itu saya mual", lebih sering buang air kecil. Dan maaf area payudara agak sakit kalau tersenggol. Baru saja sayaa test pack, tapi hasil negatif dok. Mohon ulasan nya ya dok.

15
1
1 komen
Saya juga sering ngeflek bun tapi tidak banyak

Bagaimana bund

Saya juga sering ngeflek bun tapi tidak banyakSaya juga sering ngeflek bun tapi tidak banyak
12
0 komen
TENTANG FORUM INI
Bund, proses kehamilan tidak semudah yang dibayangkan. Butuh perjuangan fisik dan mental untuk menghadapinya. Ayo gabung... Lihat Lainnya
avatar
sperma yang di lap menggunakan tangan apakah bisa hamil

3

15

avatar
Halo dok 

4

4

avatar
Mau nanya kalo cairan prekum itu di tahan pakek postinor agar tidak hamil lebih aman gak 

0

5

avatar
Masturbasi 

0

4

avatar
Tentang keguguran awal

1

3

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan