Kehamilan

12 topik
37k interaksi
234k anggota
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Diskusi Menarik

Telat haid

Halo dok saya sudah berumah tangga selama 1tahun 5 bulan sampai sekarang belum hamil

Keluhan saya serinh telat haid dan haid tidak teratur

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
1
1
Trimester 2

Hallo dok umur kehamilan saya 16 minggu 5 hari.dan sudah 3x pendarahan tapi tidak disertai gejala apapun.trakhir kmrn USG trnyta plasenta dibawah.dan msih keluar lendir coklat.pertanyaan sya berapa lama kah lendir coklat akan hilang dan bahayakah untuk bayi dalam kandungan sya?untuk saat ini sya sedang menjalani bedrest.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
44
1
1
Halo dok

Sy terlahir kb bulan juli 2022 itu yg 3 bulan. Setelah 3 bulan sy ga Kb lagi. Setelah itu haid sy hanya 2-3 hari selebihnya flek. Sampai bulan april kemarin. Bulan ini sy belom dapat haid. Kalau dilihat Dr tanda awal hamil tidak ada tanda-tanda kehamilan. Hanya perut bagian bawah terkadang terasa sakit. Apakah itu termasuk hamil yg tidak ada anda tanyanya dok.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
1
Minyak / serum untuk memperbesar mr.p

Dok Mau tanya apa benar ada serum /minyak yang mengklaim dapat memperpanjang besar mr.p dan mempertebal lingkaran mr.p tersebut maaf bahasa agak vulgar.. 🙏

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
6104
1
3
Lihat komentar lainnya
Tolong dijawab dok

Saya selama 2 bulan tidak haid dan tiba tiba bulan ke 3 pas di tanggal biasa saya haid mengeluarkan flek coklat setelah itu darah hitam.. Itu kenapa ya dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
7
1
1
Perkenal kan saya salsa

Selamat malam dok saya mau bertanya kan saya tgl 9 April kemarin mentruasi trus bulan ini blom ments sampe tgl 16 tadi trus siang nya keluar darah dri vagina tp tidak seperti darah ments awalnya sedikit setelah beberapa jam lumayan banyak seperti ments tapi tidak ada gumpalan darah dan warna nya pun bukan seperti darah ments pada umumnya ini seperti ada kecoklatan trus perut saya juga keram ditambah kepala pusing dan sedikit mual itu kenapa ya dok?semoga dijawab ,

makasih dok🙏

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
1
Trimester 2

Halo dok,

Aku sekarang lagi hamil trimester 2. Tepatnya minggu ke 21. Bagaimana ya dok cara mengatasi sakit pinggang, bokong, sampai kaki di malam hari? Saya suka ingin dipijit tapi suami ga berani, takut ber efek terhadap janin.

Ada treatment khususkah? Atau tips dan saran dok🙏

Terimakasih dok. Semoga dijawab pertanyaannya.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
1
mau nnya

di umur 37 minggu ini, saya merasakan pusing terus menerus, dan tensi naik, penyebabnya apa yaa


Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
1
perut kencaang dan nyeri payudara

Halo doc ,perut kencaang dan keram payudara sakit ,apakah itu pertanda hamil apa haid

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
1
1
telat suntik KB

halo dok,kami punya ank 2,yg nmr 2 umr 4 tahun.istri sya kmrin telat suntik KB,dan di cek hsilnya positif.pertanyaan sya,kami sebnernya blom siap punya anak lagi,apakah bisa di batalkan dok kehamilanya,soalnya kami dari keluarga yg pas2an ,trimakasih sebelomnya,

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
2
1
TENTANG FORUM INI
Bund, proses kehamilan tidak semudah yang dibayangkan. Butuh perjuangan fisik dan mental untuk menghadapinya. Ayo gabung... Lihat Lainnya
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan