8 Hal yang Sebaiknya Dilakukan setelah Berhubungan
Tak bisa dimungkiri, seks memang menyenangkan. Anda dan pasangan mungkin mudah terbawa suasana setelah berhubungan intim. Menikmati momen-momen menyenangkan seusai seks sah-sah saja, tapi ada hal yang perlu dilakukan setelah berhubungan agar seks tetap aman. Setelah selesai berhubungan intim, lakukan hal ini Hindari langsung tidur sesudah berhubungan, ingatkan pasangan untuk bersama-sama melakukan hal-hal berikut ini. 1. Minum air […]