Retraktil Testis
Retraktil testis merupakan kondisi yang dapat berdampak pada perkembangan reproduksi pria, terutama anak laki-laki. Namun, hal ini sering kali tidak disadari oleh orangtua. Mari ketahui lebih lanjut mengenai gejala, penyebab, dan cara menangani retraktil testis melalui pembahasan di bawah ini. Apa itu retraktil testis? Retraktil testis (retractile testicle) adalah suatu kondisi saat testis pada anak laki-laki dapat naik-turun […]