12 Cara Menyapih Anak dari Empeng yang Efektif
Orangtua kerap memberikan empeng daripada anak mengisap jempol untuk mencegah kuman yang menempel di jari masuk ke dalam mulutnya. Namun ketika anak sudah besar, ia harus berhenti menggunakan empeng karena disebut dapat menimbulkan risiko untuk kesehatannya. Ketahui cara menyapih anak dari empeng berikut ini. Pro dan kontra anak pakai empeng bayi Menurut studi yang diterbitkan American Family […]