Trauma Melahirkan
Menjadi ibu dan memandangi si Kecil yang baru saja dilahirkan tentu menjadi salah satu momen membahagiakan. Namun, tak dapat dipungkiri bahwa beberapa wanita mengalami trauma setelah melahirkan. Bagaimana cara mengatasinya? Simak informasi berikut untuk jawabannya. Apa itu trauma melahirkan? Trauma melahirkan adalah kondisi mental yang tidak stabil akibat pengalaman melahirkan yang menakutkan, menyakitkan, atau menimbulkan perasaan negatif […]