Jangan Sepelekan, Ini Bahaya Merokok di Dalam Rumah
Anda mungkin sudah tahu bahwa tidak disarankan untuk merokok di dalam rumah atau ruangan tertutup. Ini demi menjaga orang-orang yang Anda cintai dari berbagai bahaya merokok di dalam rumah. Terlebih, kepulan asap yang Anda embuskan saat merokok dapat tinggal di permukaan perabot rumah selama berjam-jam. Agar lebih memahami soal alasan tidak boleh merokok di dalam […]