Diabetes

12 topik
3.9k interaksi
49k anggota
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Diabetes Bisa Menyerang Usia Muda, Yuk Kenali Ciri-cirinya!

Diabetes identik dengan penyakit orang tua. Namun, tahukah Anda bahwa penyakit gula darah tinggi ini juga bisa menyerang di usia muda?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
Otot paha mengecil setelah operasi laser prostat .

Selamat pagi bapak/ibu , mohon bantuan/penjelasannya . Ayah saya usia 72 tahun sudah 2 bulan lalu operasi laser prostat . Sekarang ini otot kakinya mengecil dan masih sering BAK . Otot kakinya yang mengecil membuat dia sulit berjalan .Apakah hal ini wajar pasca operasi ? Mohon solusinya bapak/ibu.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
8
2
Lihat komentar lainnya
hipoglikemia penderita diabetes

Ayah saya dinyatakan menderita diabet tipe 2. Obat dari dokter dikonsumsi rutin sesuai dengan arahan dokter. Namun akhir2 ini ayah saya sering mengalami gula darah yg sangat rendah sampai menyentuh angka 49 (cek darah tanpa puasa, dilakukan saat tengah malam terbangun krn mandi dengan keringat). Mengapa demikian ya? apakah ini adalah efek dr obat2an tsb? terima kasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
8
2
Lihat komentar lainnya
Madu untuk diabet

Dok mau tanya apakah penderita diabet boleh konsumsi madu ?

Terima kasih atas penjelasannya 🙏

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
Kaki Terasa Panas

Selamat siang Bapak/Ibu Dokter, mau tanya beberapa hari ini kaki terasa panas dua2 nya. gula puasa 114 HBAIC 6.4 pertanggal 21 November 2023.

tindakan atau obat apa ya Dok yang harus saya konsumsi. Terima kasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
21
2
Lihat komentar lainnya
Prediabet

Dok mau tanya hasil cek gula darah puasa saya 113 dan gula darah 2 jam pp 103, umur saya 42 tahun,apakah hasil tersebut sudah kategori prdiabet? Lantas apakah saya harus berobat? Atau langkah apa saja agar lonjakan gula darahnya tidak naik lagi atau stabil


Terimakasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
5
3
Lihat komentar lainnya
Luka akibat diabetes

Hi dok,sebaik nya luka diabetes melitus harus di biarkan terbuka apa harus di tutup dgn kain kasa atau semacam ny ?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
1
Halo dok, mau bertanya, kalo penderita diabetes kakinya jadi lemas itu gara-gara kadar gula darah nya tinggi apa rendah?

Dokter bagaimana mengatasi orang penderita diabetes yang kaki nya lemas?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1264
2
Lihat komentar lainnya
Gula darah

Ibu dokter/pak dokter gimana kalo gula darah naik/trun gimana cara ngatasinnya...apa boleh minuman air hangat atau makanan panas..masalh nya penyakit nya tdk hanya 1 . sakit'nya ..gula darah, kolesterol, lambung dan darah tinggi,

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
1
Interaksi obat

Apa efek samping dari obat janumet dan trajenta bila diminum secara bersamaan,mohon informasinya dokter

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
9
2
Lihat komentar lainnya
Mual dan pusing

Mau tanya dok

Ini mama saya punya riwayat diabetes dan asma

Sekarang sedang merasa mual dan pusing lemas sudah 2bulan.. untuk tau sakit apa yg diderita.. Harus jenis cek apa yg dilakukan? Missal cek darah atau cek urin atau apa ya dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
2
Lihat komentar lainnya
TENTANG FORUM INI
Diabetes berdampak serius pada jantung, ginjal, saraf, & penglihatan. Gabung komunitas Diabetes Hello Sehat untuk dukung... Lihat Lainnya
avatar
Pasien diabetes,habis pulang RS msh lemas

1

3

avatar
Diabetes dan asam urat

1

2

avatar
diabetes

1

2

avatar
Obat diabetes

0

2

avatar
Sakit apa

0

2

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan