Diabetes Bisa Menyerang Usia Muda, Yuk Kenali Ciri-cirinya!
Diabetes identik dengan penyakit orang tua. Namun, tahukah Anda bahwa penyakit gula darah tinggi ini juga bisa menyerang di usia muda?
Punya pertanyaan seputar kesehatan?
Terbaru
Populer
Halo dok saya mau tanya. Mama saya kemarin mengalami luka di jempol kakinya dan mama saya penderita diabetes. Lalu mama saya operasi pemotongan 1 ruas jari jempol karena luka sudah menghitam dan terkena ujung tulang jarinya. Tetapi dok, setelah operasi kaki mama saya tak kunjung kering setelah operasi dan kembali menghitam. Dokter bedah umum menganjurkan untuk cek ke dokter bedah vaskuler untuk melakukan pemeriksaan. Yang menjadi permasalahannya dok, mama saya pasien BPJS dan jadwal operasi harus antri menunggu selama 10 hari, karena katanya ada penyumbatan di pembulu darah bagian kaki. Dalam kurun waktu 10 hari menunggu itu apakah berbahaya dok? Saya sedikit khawatir karena jari kaki jempol mama saya mulai sedikit menghitam. Lalu apa yang harus kami lakukan untuk menangani jempol mama saya selama menunggu 10 hari sebelum dilakukan operasi? Mohon penjelasannya.
Malam, saya mau bertanya. 1 minggu yang lalu ibu saya (58 thn) tidak sadarkan diri dan sewaktu periksa ke dokter tekanan darah 100/70 , gula darahnya 460.
Yang menjadi pertanyaan kenapa sudah diatur pola makannya badannya bertambah lemas dan lemah lalu keluar keringat banyak sebesar jagung dr seluruh tubuh, jadi sebentar2 ganti baju.
Anda sekarang bisa mulai memposting cerita dan komentar.
Dapatkan saran dari dokter, pakar, dan duta komunitas.
Bagikan pengalaman Anda dengan orang lain yang mungkin membutuhkan.
Terus aktif dan jadilah Duta Komunitas dengan mengumpulkan poin