Kehidupan setelah pensiun merupakan fase baru yang menantang bagi sebagian lanjut usia atau lansia. Meski begitu, jika tidak menjalaninya dengan tepat, kondisi ini bisa menimbulkan stres. Wajar saja, mereka biasanya menghabiskan setengah harinya produktif bekerja. Nah, agar tetap produktif, ada beberapa kegiatan setelah pensium yang menarik untuk lansia. Simak penjelasannya berikut ini, ya.
Komentar
Sampaikan komentar Anda
Ayo jadi yang pertama komentar!
Ayo daftar atau Masuk untuk ikut berkomentar