1. Tuna
Ikan tuna mengandung vitamin A, vitamin B kompleks, vitamin C, vitamin D, dan vitamin E. Di samping itu, ikan ini juga kaya akan kalsium, zat besi, kolin, dan folat.
Semua nutrisi tersebut dibutuhkan oleh sel-sel tubuh, salah satunya vitamin A yang dapat menjaga kesehatan mata Anda. Kandungan omega 3 di dalam ikan ini mencapai 1,11 gram per 100 gramnya yang sangat bermanfaat bagi kesehatan jantung.
2. Ikan nila

Ikan nila boleh dimakan penderita kolesterol tinggi yang bosan dengan jenis ikan tuna. Kandungan nutrisinya pun tidak kalah lengkap dengan adanya kandungan vitamin B kompleks, vitamin C, vitamin D, vitamin E, dan vitamin K.
Di samping itu, nila juga kaya dengan kalsium, fosfor, kalium, seleniun, dan magnesium. Per 100 gramnya terkandung 0,20 gram asam lemak omega 3.
3. Salmon
Tanya Dokter
Punya pertanyaan kesehatan?
Silakan login atau daftar untuk bertanya pada para dokter/pakar kami mengenai masalah Anda.
Ayo daftar atau Masuk untuk ikut berkomentar