IG Live: Amankah Kehamilan pada Wanita Dengan Skoliosis?

Skoliosis adalah kelainan tulang belakang yang ditandai dengan tulang belakang melengkung ke arah samping, yaitu di atas 10 derajat pada gambaran X-ray. Jika diperhatikan tulang belakang akan membentuk huruf “S” atau “C”.


Skoliosis bisa terjadi pada siapa saja, termasuk ibu hamil. Apakah ibu hamil dengan riwayat skoliosis bisa melewati masa-masa kehamilan dengan baik? Apa saja yang perlu diperhatikan?


Ikuti diskusinya dalam Kelas Hidup Sehat “Amankah Kehamilan pada Wanita Dengan Skoliosis?” bersama dr. Regina Varani dari Spine Clinic.

📅: Jumat 23 Juni

🕔: 16.30 WIB


Live di Instagram @hellosehat dan @kliniktulangbelakang


Tulis pertanyaanmu di kolom komentar!

IG Live: Amankah Kehamilan pada Wanita Dengan Skoliosis?IG Live: Amankah Kehamilan pada Wanita Dengan Skoliosis?
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
32
2
4

4 komentar

Dok, saya usia 47, TB172, BB 72kg saya biasa fitness. Dari dulu mau naikan BB saya kok susa sekali. Saran teman disuru konsumsi gainer (baru 2 hari) yang saya mau tanya dosis gainer seperti apa buat saya sehingga BB saya bisa bertambah atau pola makan seperti apa yang bisa membuat BB saya bertambah ?

Terimakasih.

1 tahun yang lalu
Suka
Balas

Dok izin bertanya, kalo obes apakah boleh lari ya olahraganya? Thankyou

1 tahun yang lalu
Suka
Balas

olahraga yang tepat untuk diet dok

1 tahun yang lalu
Suka
Balas

Apa saja sih dok pantangan-pantangan yang harus dihindari ketika hamil oleh ibu hamil penderita skoliosis?

1 tahun yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan