🔥 Diskusi Menarik

Berjalan kaki selama 20 menit membakar berapa kalori?

Halo dok, saya sedang melakukan diet berat badan saya 70 kilogram, kira kira berapa jumlah kalori yang terbakar saat saya berjalan kaki santai?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
791
1

1 komentar

Halo Muhammad Bintang, terima kasih atas pertanyaan Anda.


Perhitungan kalori yang terbakar tidak dapat hanya dilihat dari berat badan saja, data-data lebih lanjut dibutuhkan untuk pengukuran jumlah pembakaran kalori, seperti: indeks massa tubuh (IMT) dan FITT latihan (dalam hal ini jalan kaki santai/easy walk) yaitu frekuensi latihan (berapa kali per minggu), intensitas ringan pada berapa % HRmax, dan durasi latihan 20 menit. Penghitungan juga dapat dilakukan secara lebih mudah dengan menggunakan aplikasi atau smartwatch saat latihan. Secara kasar/rata-rata easy walk selama 20 menit dapat membakar mulai dari ±70 kalori hingga lebih.


Sekian dan semoga Anda sehat selalu.

2 tahun yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan