🔥 Diskusi Menarik

Apakah Biskuit Regal Boleh Dikonsumsi saat Asam Lambung Kambuh?

Selamat siang dok ingi bertanya, apakah saat asam lambung / maag kambuh boleh makan biskuit marie tunggal / regal ?


Ketika asam lambung kambuh saya tidak bisa makan nasi karena terasa mual jadi lebih memilih makan biskuit, apakah ini aman?


2
8.6k
1 komen

1 komentar

Halo Dianti, terima kasih atas pertanyaan anda.


Perlu diketahui bahwa Biskuit regal memiliki komposisi Tepung terigu, mentega asli, lemak tumbuh-tumbuhan, telur, gula pasir, tepung susu, glukosa, garam, soda kue. Setiap 250 gram bskuit marie regal terkandung protein, kalsium, serat, karbohidrat, vitamin A, vitamin B1 dan vitamin D dalam setiap kepingnya. Biskuit marie regal yang aman untuk dikonsumsi pe ndrita asam lambung.


Ada baiknya mengkonsumsi Biskuit marie regal tidak bersamaan dengan makanan atau minuman yang merangsang asam lambung seperti makanan bersantan, makanan berlemak, makanan asam atau pahit, minuman bersoda, kopi atau teh.


Sekian dan Terima Kasih

2 tahun yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan