Penurunan Berat badan
Dok.Saya Ara usia 31 Bb Saya 99 tinggi 155cm.Saya ada Magh & aslam.Defisit kalorie saya prhari brp dok? Saran diet yg baik, ampuh penurunan bb utk Magh dan aslam 🙏🏻
Dok.Saya Ara usia 31 Bb Saya 99 tinggi 155cm.Saya ada Magh & aslam.Defisit kalorie saya prhari brp dok? Saran diet yg baik, ampuh penurunan bb utk Magh dan aslam 🙏🏻
2 komentar
Terbaru

Anda sekarang bisa mulai memposting cerita dan komentar.
Dapatkan saran dari dokter, pakar, dan duta komunitas.
Bagikan pengalaman Anda dengan orang lain yang mungkin membutuhkan.
Terus aktif dan jadilah Duta Komunitas dengan mengumpulkan poin
Baik terimakasih atas pertanyaannya, berdasarkan hasil perhitungan menggunakan Indeks Massa Tubuh anda termasuk kategori obesitas. Jika anda ada masalah lambung, maka anda memerlukan penanganan medis dan diet berupa diet gastritis. Terjadinya gastritis salah satunya dapat disebabkan oleh pola makan yang tidak baik dan tidak teratur, yaitu frekuensi makan, jenis makanan, dan jumlah makanan sehingga lambung menjadi sensitif bila asam lambung meningkat. Anda perlu mengatur frekeunsi makan anda dalam sehari, jenis makanan yang harus dihindari adalah makanan yang kiranya dapat menimbulkan gas berlebihan dan meningkatkan rangsangan pada lambung misalnya seperti makanan yang terlalu asam, terlalu pedas. Jumlah makanan yang dikonsumsi perlu sedikit dan sering. Terkait penurunan atau defisit kalori, sebaiknya anda fokus untuk memperbaiki kondisi lambu anda terlebih dahulu. Jika anda masih ragu dan ingin bertanya kembali, kami persilahkan. Terimakasih.
Hellomyberlian972-d1D , terima kasih atas pertanyaannya. Sambil menunggu jawaban dari dokter, Sobat bisa mengecek kebutuhan kalori harian dan berat badan ideal Sobat di healtools yang sudah disediakan oleh Hello Sehat.
Semoga membantu.
Salam Sehat!
hellosehat.com