🔥 Diskusi Menarik

Berat Badan Ideal

Assalamualaikum...anak saya usia 1 tahun berat badan 8 kg dan tinggi 70 cm, sudah bisa berjalan lancar makan pun Alhamdulillah doyan, tapi BB dan TB nya hanya segitu sehingga menjadi pembanding dengan anak2 seusianya. Saya kadang merasa kasihan padahal makanan yg saya berikan sudah memenuhi 4 bintang. Bagaimana solusinya ya supaya anak saya bisa naik BB dan TB nya??

20
408k
3 komen

3 komentar

Helo risqiyatun terima kasih atas pertanyaannya. Makan banyak tertakar?porsi anak 1 thn 250 ml per porsi dengan komposisi karbo 50%, protein 15%, lemak 20% jika terpenuhi berarti ada masalah ini. Segera ke dokter anak ya

2 tahun yang lalu
Suka
Balas

Halloow Bun,

sulit ya emang orang-orang sekitar cenderung banding-bandingin anak. Beratnya lah, tingginya, or kemampuannya ngapaian. Kadang bikin kita down.


Berat badan si dede usia 12 bulan 8kg itu masih normal sih, nornalnya itu 7,5kg-10kg kalau sesuai KMS atau tiga kali lipat dibandingkan berat lahir.

Perlu dicatet kalau berat badan anak, sampai usia 2 tahun, itu wajib terus naik walaupun cuma 5ons tiap bulannya.


Semangat bun cari2 ide makanan enak tinggi nutrisi buat si dedeknya

2 tahun yang lalu
Suka
Balas
3

Iya bund, terimakasih semangatnya bund 🙏

2 tahun yang lalu
Suka
Balas
1
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.