Diabetes

12 topik
9.6k interaksi
63k anggota
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Diskusi Menarik

Diabetes Bisa Menyerang Usia Muda, Yuk Kenali Ciri-cirinya!

Diabetes identik dengan penyakit orang tua. Namun, tahukah Anda bahwa penyakit gula darah tinggi ini juga bisa menyerang di usia muda?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
33
2
15
Lihat komentar lainnya
Seputar diabetes

Assalamualaikum halo dok

Keluarga saya ada riwayat diabet, ingin bertanya

Saya skrg usia 28 tahun, usia 25 tahun terakhir kali cek gula darah masih normal

Namun kemarin 14 des 2023 saat cek gula darah trnyata gula darah saya 253, saya kaget dan saya lgsung melakukah olahraga dan diet gula, besoknya tgl 15 des 2023 sore hari sekitar 2jam stelah makan saya cek lg gula saya sudah turun menjadi 81

Apakah saya sudah trmasuk diabetes? Trimakasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
29
2
Lihat komentar lainnya
prosedur transplantasi pankreas

Saya sudah teekena diabetes sejak 2013 . Minum glimipiride 4 ml dan metformin 500 ml Bagaimana prosedure tranplantasi pankreas..berapa biayanya..apakah ditanggung bpjs? Apa saja syarat2 bagi orang yg hendak tranpantasi pankreas


Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
30
1
Selamat siang Dok

Dok. Saya mau bertanya dok saya sedang sakit perut disertai pilex dek sudah tiga hari , apa solusinya ya dok . terimakasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
2
Lihat komentar lainnya
Mengapa setiap habis makan kliyengan seperti berputar (vertigo)?

Saya pria berusia 27 tahun yang memiliki kondisi masa lemak berlebih (98 kg). Karenanya saya melakukan diet intermitten fasting setiap harinya dengan waktu 24 jam per hari (makan sehari sekali setiap jam 12 siang) selama kurang lebih 9 hari. Pada 3 hari awalnya tubuh saya merasa bugar dan ringan, namun setelah memasuki hari ke- 8 saya merasa kan lemas dan kliyengan seperti berputar-putar (vertigo) seperti linglung dan merasa cemas. Akhirnya saya hentikan di hari ke -9(dengan masa badan turun kurang lebih 5 kg, dari 98 kg menjadi 93 Kg)dan kembali makan seperti biasa 3 kali sehari, namun setelah lebih dari seminggu makan dengan normal rasa lemas masih terasa, dan anehnya setiap kali sehabis makan saya merasakan keliyengan dan lingung seperti saat masih menjalankan intermitten fasting dan kepala bagian belakang saya merasa sakit . Mohon penjelasannya dok terkait kondisi yang sedang saya alami. Terimakasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
185
2
Lihat komentar lainnya
Diabetes

Hallo dok, sya hari kamis cek kesehatan. darah saya di ambil utk di cek dan tadi hasilnya keluar darah saya agak kental dan hasilnya 30 . Mereka bilang gula darah saya tinggi. Mohon pencerahannya Karna saya sama sekali tidak mengalami masalah apa2. Hanya saja kalau MLM kerap pipis tanpa bisa di tahan. Pertanyaan saya bagaimana menormalkan dan berapa bacaaan normalnya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
2
Lihat komentar lainnya
Dugaaan Diabetes

Halo, dari artikel tanda2 diabetes, beberapa ciri saya alami, seperti gangguan gusi & gigi (awalnya bengkak - hilang timbul - lalu beberapa gigi ada yg bolong & goyang; sering kesemutan di tangan & kaki + penglihatan berkurang & BB berkurang dalam 3 bulan terakhir; saat ini BB hanya 41 sekian dengan tinggi 158cm.

Saya sudah periksa gula darah puasa, trigliserida & Hba1C semua normal.

Hanya kolesterol agak tinggi (tapi tekanan darah rendah), gangguan fungsi ginjal (e-LFG scorec64) & infeksi bakteri yg tinggi.

Apakah ada penderita diabetes yg gula darah & Hba1C nya rendah? Kalau ada bagaimana penanganannya, saya takut stroke/lumpuh & buta kalau tidak segera diobati.

Saya tunggu jawabannya segera, terima kasih


Sy sudah cek ke 2 dokter internist dikasih yg berbeda, namun semuanya bilang tanda2 yg sy alami bukan diabetes Krn gula darah puasa & Hba1C masih normal. Malah sy dibilang ada gangguan kecemasan.

... Lihat Lainnya
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
11
2
Lihat komentar lainnya
Diabetes anak

Dok, anak saya umur 3thn 7 bln bagian leher hitam ,apakah bisa disembuh kan , biar warna kulit normal LG


Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
20
1
2
Lihat komentar lainnya
sakit perut bagian kiri

Dok,saya sudah seminggu merasakan sakit di bagian perut kiri . Saya punya riwayat sakit magh dok. Sakit nya hilang" timbul.gimna cara mngobati nya dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
2
Lihat komentar lainnya
Gula darah sulit diturunkan

Saya wanita, usia 53 tahun, saat ini mengalami diabetes dan sudah pengobatan glimepirid 2 mg satu kali sehari, saya rutin puasa nabi dawud (sehari puasa sehari tidak), juga rutin minum jus pare campur wortel, kacang panjang, dan tauge, juga minum rebusan daun salam, tapi gula darah saya tetap di angka 10-14 mM (berdasarkan hasil pemeriksaan menggunakan easy touch GCU setelah puasa 10 jam, mohon solusinya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
326
2
Lihat komentar lainnya
Nyeri di perut

Hallo doc.. saya suka nyeri perut selama 3 hari belakangan ini.. juga disertai dengan keringat dingin.. solusi nya gimana ya doc.. soal nya saya jadi kurang nyaman saat saya bekerja

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
8
2
Lihat komentar lainnya
TENTANG FORUM INI
Diabetes berdampak serius pada jantung, ginjal, saraf, & penglihatan. Gabung komunitas Diabetes Hello Sehat untuk dukung... Lihat Lainnya
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan