🔥 Diskusi Menarik

Menjaga Kesehatan Mental di Masa Pandemi

WFH menjadikan jam kerja menjadi tidak menentu, saat WFO kita dapat membatasi jam kerja 8 - 17. Sehingga menyebabkan gangguan kesehatan mental karena merasa tidak memiliki waktu istirahat yang cukup, tidak memiliki teman "nyata" untuk berdiskusi, saat WFH proses diskusi dilakukan secara virtual. Salah satu cara untuk tetap menjaga kesehatan mental lakukan hobi untuk menciptakan peluang, seperti: hobi masak menjadi penjual makanan, olahraga (lari, bersepeda, dll) bisa solo ataupun mengikuti komunikasi, dll.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
18
1

1 komentar

Duh iya banget.

WFh yang keliatannya enak tuh sebetulnya bikin stress.

3 tahun yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan