Jumlah Gigi Masih 28 Buah Di Usia 25 Tahun
Kan umumnya, orang dewasa memiliki gigi sebanyak 32 buah, masing-masing 16 gigi pada rahang bagian atas dan bawah. Kalau jumlah gigi orang dewasa hanya 28 buah apakah normal? Apakah jumlah gigi orang dewasa hanya 28 buah sudah termasuk hypodontia? Terima kasih
































