avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Susu kehamilan penderita diabetes

Hallo dokter

Saya perempuan umur 27 tahun, saat ini sedang mengandung anak 9 minggu.saya penderita diabetes sejak 5 tahun yang lalu dan sampe saat ini saya masih rutin berobat menggunakan insulin dan metformin, saya termasuk gula darah tak terkontrol kadang masih terjadi lonjakan gula darah kadang juga rendah.

Untuk menambah nutrisi selama kehamilan kira2 merk susu apa ya yang tepar untuk saya? Saat ini saya masih mengkonsumsi susu diabetasol sebagai pengganti cemilan,pertanyaannya apa boleh dok? Mohon jawabannya

Maaf dan terimakasih

2
41k
2 komen
Apakah Tidur Pagi Menyebabkan Diabetes

Pola tidur yang baik tentu bermanfaat bagi kesehatan. Namun, ada beberapa orang yang harus punya jam tidur terbalik, yakni dengan tidur pada pagi dan beraktivitas pada malam hari. Lalu, apa saja efek tidur pagi yang perlu di waspadai? Dan Apakah tidur pagi menyebabkan diabetes? Terima kasih

2
41k
2 komen
Saffron Untuk Diabetes

Saffron bisa di gunakan sebagai penyedap rasa, pewarna minuman dan makanan, sampai mengurangi gejala penyakit. Apa saja kandungan gizi dalam saffron sampai memiliki manfaat dan khasiat yang beragam? Apakah saffron untuk diabetes dianjurkan? Terima kasih

2
41k
2 komen
Diabetes Badan Sakit Semua

Orang tua saya menderita diabetes mellitus dan badannya terasa sakit semua dan juga sakit kepala, apa penyebab dan bagaimana cara mengatasi diabetes yang badan sakit semuanya? Terima kasih

1
41k
2 komen
Susu Kambing Untuk Diabetes

Setiap zat gizi yang terkandung dalam susu kambing tentu memiliki manfaat masing-masing. Susu kambing punya kandungan kalium, yaitu mineral penting yang dibutuhkan tubuh. Apakah susu kambing boleh di konsumsi oleh penderita diabetes? Terima kasih

0
41k
2 komen
Nyeri sendi

Beberapa minggu terakhir saya merasakan nyeri di persendian, awalnya dari sakit leher, ditambah pergelangan kaki kiri, ruas jari tangan, pergelangan tangan kanan sekarang ditambah lagi lutut kanan dan area sekitar pinggang.

1
41k
2 komen
Bubur Untuk Diabetes

Makanan mengandung glukosa yang akan berguna bagi tubuh sebagai sumber energi. Nah, semua makanan dan minuman yang dikonsumsi umumnya akan memengaruhi kadar gula darah dalam tubuh. Sebagai penderita diabetes, Apakah boleh mengkonsumsi bubur? Dan apakah ada bubur untuk diabetes? Terima kasih.

0
41k
2 komen
Minyak Zaitun Untuk Diabetes

Penderita diabetes (diabetesi) dianjurkan untuk memilih minyak yang kaya omega-3 dan omega-9 serta tidak menyebabkan kenaikan gula darah dengan cepat. Apakah boleh mengkonsumsi minyak zaitun untuk diabetes? Terima kasih

0
41k
2 komen
Bolehkah Penderita Diabetes Makan Buah Semangka

Kondisi kadar gula darah yang tinggi membuat pengidap diabetes (diabetesi) punya berbagai pantangan makanan. Buah disebut-sebut menjadi salah satu pantangan makanan untuk penderita diabetes. Apakah boleh penderita diabetes makan buah semangka? Terima kasih.

0
41k
2 komen
Bolehkah Penderita Diabetes Makan Gado-Gado

Diabetesi disarankan untuk mengonsumsi makanan dengan IG rendah dan mengandung serat untuk menghambat lonjakan gula darah. Bolehkah penderita diabetes makan gado – gado? Dan berapa banyak batasan konsumsi gado – gado untuk penderita diabetes? Terima kasih

0
41k
2 komen
TENTANG FORUM INI
Diabetes punya dampak mematikan. Kamu bisa terkena gangguan jantung, ginjal sampai syaraf dan penglihatan. Untuk menghad... Lihat Lainnya
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.