Konsultasi dengan Expert Kami

Dapatkan dukungan dan sumber terpercaya untuk masalah kesehatan juga kebugaran. Pakar kami akan membantu memberi informasi kesehatan yang terpercaya dan bermanfaat sehingga Anda bisa mengambil keputusan yang lebih baik demi kesehatan Anda.

expertInfobadge

dr. Scorpicanrus Tumpal Andreas C, M.Ked(Ped), Sp.A

expertInfobadge

Bidan Fani Mardliani Rohimah

expertInfobadge

dr. Andreas Wilson Setiawan, M.Kes, Akp

expertInfobadge

Ririn Nur Abdiah Bahar, S.Psi., M.Psi., Psikolog

expertInfobadge

Rahmi Dzulhijjah, S.Gz, M.Gz

Semua Pakar 9

avatar
avatar
avatar
avatar

+-1

Komunitas Kami

Komunitas Hello Sehat merupakan ruang terbuka, terpercaya, dan kredibel bagi para anggotanya untuk mencari saran kesehatan, mendapat dukungan, atau berbagi cerita.

Termoderasi

Tim moderator kami memastikan agar seluruh anggota komunitas mengikut syarat dan ketentuan dalam Panduan Komunitas. Kami akan memastikan para anggota mendapat pengalaman terbaik dan dukungan sesama, serta bebas dari misinformasi.

Terpercaya

Para pakar kesehatan kami hadir untuk memberi informasi yang kredibel dan akurat sehingga membantu anggota untuk mengambil keputusan yang tepat dalam urusan kesehatan.

Terintegrasi

Dapatkan akses terpadu ke Community, Care, & Commerce dalam satu rangkaian layanan untuk kesehatan Anda di satu tempat.

Berkomitmen

Anda tidak sendirian. Kami berkomitmen untuk menyediakan dukungan serta ruang aman bagi Anda bercerita dan berbagi pengalaman dengan anggota lainnya.

Hubungi Kami

Ingin ikut berkontribusi di komunitas sebagai Pakar, Duta, atau ingin beriklan di laman ini? Hubungi kami sekarang.
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Anak gak mao makan

Saya lihat anak saya makin lama makin kurus.gimana solusi untuk naik badan

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
1
Jerawat meradang

Halo dok. Dok sesak mengalami jerawat yang meradang besar besar merah ada nanahnya kalau disentuh dia sakit, solusinya apa ya dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
Menaikan berat badan anak

Dok , adakah solusi untuk menaikan berat badan anak ? di usia 5tahun berat anak sya masih 18KG tetapi masih sehat secara fisik dan aktifias normal . Akan tetapi untuk makan sedikit susah , dan kalau makan terlalu berlebihan dari porsi biasanya muntah . terimakasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
Dok, akhir2 ini kenapa ya saya mudah sekali merasakan tidak nyaman di hati?

Kenapa ya akhir2 ini hati saya gak tenang gitu,, bawaan ovt terus, terus nangis tiba..apa mental saya udah terganggu ya dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
1
Kecemasan

Dok, mau tanya, saya dr 1 bulan yg lalu selalu kepikiran kalo akan meninggal dalam waktu dekat, dan pikiran saya selalu negatif tentang hal itu, saya jadi khawatir dan selalu deg"an ketika ingat itu... apakah itu termasuk gangguan mental atau apa?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
99
2
Lihat komentar lainnya
Tentang Mestruasi

Dok mau tanya haid saya tgl 7 bulan 3 biasa 3 hari dan hari ke 4567 flek coklat apakah saya bisa hamil

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
1
Mohon dibantu karena gaptek ilmu fok

Pertanyaan 1.Apakah wanita sehari 2 x minum kopi dapat hamil ya dok efek karena pencinta kopi?

2.ramuan alami supaya subur untuk wanita agar cepat hamil apa ya dok

3. Cara menghindari PCOS gmn ya dok masalahnya di jaman sekarang anak muda lebih sulit hamil daripada jaman dulu..MOHON DI bantu dok..makasi🙏🏻

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
7
1
Terdapat sedikit flek dan perut terasa nyeri

Pada saat usia kehamilan 6 minggu sya mengalami nyeri parah di bagian pinggang dan ada sedikit flek.. Sekarang usia kehamilan 20minggu. Apa itu tidak mempengaruhi pertumbuhan janin atau janin mengalami kelainan?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
1
Masa subur

Assalammualaikum dok saya mau tanya apakah flek2 setelah haid di hitung akhir haid apa tidak/cara menghitung akhir haid gimna dok apakah di saat keluar darah atau sampe flek2


Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
Tips Berbuka Puasa Sehat, Apa Menu Berbuka Sobat Sehat Hari Ini?

Setelah hampir seharian tidak makan dan minum, wajar jika Anda ingin menyantap apa saja yang tersedia di meja makan.


Akan tetapi, jangan lupa bahwa buka puasa secara berlebihan bisa menyebabkan berbagai masalah kesehatan.


Supaya Anda tetap bugar selama berpuasa, berikut cara berbuka puasa yang sehat.


1. Memilih menu takjil buka puasa yang sehat


Meski Anda boleh saja berbuka puasa dengan makanan manis, bayangkan berapa banyak asupan gula dalam sebulan jika Anda melakukannya setiap hari.


Oleh sebab itu, ada baiknya Anda mulai beralih ke menu takjil sehat.


Berikut beberapa contoh menu takjil buka puasa yang menyehatkan.


  • Tiga butir kurma dan segelas air putih.
  • Buah untuk buka puasa lainnya, seperti pisang, semangka, dan melon.
  • Puding atau agar-agar rendah gula.
  • Jus buah atau smoothie buah tanpa gula tambahan.
  • Kolak p
... Lihat Lainnya
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5