Konsultasi dengan Expert Kami

Dapatkan dukungan dan sumber terpercaya untuk masalah kesehatan juga kebugaran. Pakar kami akan membantu memberi informasi kesehatan yang terpercaya dan bermanfaat sehingga Anda bisa mengambil keputusan yang lebih baik demi kesehatan Anda.

expertInfobadge

dr. Scorpicanrus Tumpal Andreas C, M.Ked(Ped), Sp.A

expertInfobadge

Bidan Fani Mardliani Rohimah

expertInfobadge

dr. Andreas Wilson Setiawan, M.Kes, Akp

expertInfobadge

Ririn Nur Abdiah Bahar, S.Psi., M.Psi., Psikolog

expertInfobadge

Rahmi Dzulhijjah, S.Gz, M.Gz

Semua Pakar 9

avatar
avatar
avatar
avatar

+-1

Komunitas Kami

Komunitas Hello Sehat merupakan ruang terbuka, terpercaya, dan kredibel bagi para anggotanya untuk mencari saran kesehatan, mendapat dukungan, atau berbagi cerita.

Termoderasi

Tim moderator kami memastikan agar seluruh anggota komunitas mengikut syarat dan ketentuan dalam Panduan Komunitas. Kami akan memastikan para anggota mendapat pengalaman terbaik dan dukungan sesama, serta bebas dari misinformasi.

Terpercaya

Para pakar kesehatan kami hadir untuk memberi informasi yang kredibel dan akurat sehingga membantu anggota untuk mengambil keputusan yang tepat dalam urusan kesehatan.

Terintegrasi

Dapatkan akses terpadu ke Community, Care, & Commerce dalam satu rangkaian layanan untuk kesehatan Anda di satu tempat.

Berkomitmen

Anda tidak sendirian. Kami berkomitmen untuk menyediakan dukungan serta ruang aman bagi Anda bercerita dan berbagi pengalaman dengan anggota lainnya.

Hubungi Kami

Ingin ikut berkontribusi di komunitas sebagai Pakar, Duta, atau ingin beriklan di laman ini? Hubungi kami sekarang.
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Pubertas terlambat umur 15 tahun

Halo dok saya ingin menyampaikan keluhan pubertas saya, saya sekarang berumur 15 tahun tapi ukuran testis,tangan,dan kaki saya tidak sebesar teman2 saya padahal berat dan tinggi badan saya lebih besar dari mereka saya curiga saya mengalami keterlambatan pubertas tapi disisi lain saya sudah masturbasi dan sudah tumbuh bulu di area kemaluan dan di area ketiak, kadang hal tersebut suka membuat saya tidak pede ketika bertemu dengan lawan jenis ataupun jika teman2 saya menceritakan tentang pengalaman pubertasnya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
Ibu jari anak gatal

Mau tanya dok ini kenapa ya ibu jari anak saya seperti kaya gatal gitu soalnya di klupas2 oleh anak saya kaya gatal gitu maj tau obatnya pake apa ya

Ibu jari anak gatalIbu jari anak gatal
Ibu jari anak gatalIbu jari anak gatal
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
Penyakit kulit

Saya sudah 2 bulan kurang lebih mengalami bintik bintik area telapak tangan sampai pergelangan tangan,itu karena apa ya?

Penyakit kulitPenyakit kulit
Penyakit kulitPenyakit kulit
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
Telat haid

Hallo dok saya mau nanya


Sya sudah telat haid selama 12 hari, tetapi sya sudah melakakuan test pek hanya sekali saja pas sya telat 1 minggu tetapi hasil nya masih negatif. Selama 5hari ini payudara sya terasa sakit dan keras, perut selalu ngerasa kram tiba2 hilang dan mucul, suhu badan meningkat, bahkan sya sering mual setiap hari, dan punggung sma pinggul sya terasa sakit.


Apakah yang saya alami ini tanda kehamilan dok atau bukan? Dan kapan waktu yang tepat sya mulai testpek kembali?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
Lihat komentar lainnya
Tidak sperti bisul

Dokter

Kenapa yah dengn tangan anak saya ini

Dia sperti bisul tp tdak bernanah/berair


Tidak sperti bisulTidak sperti bisul
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
Infeksi

Dokter, maaf ini penyakit apa yah, soalnya ini sudah minggu, awalnya gatal gatal dok

InfeksiInfeksi
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
Bintik bintik merah

Dok, saya melakukan hubungan badan dua bulan yang lalu untuk pertama kalinya tanpa pengaman. Sekarang di bibir Miss V saya sebelah kanan ada bintik bintik merah, tenggorokan meradang dan ada bengkak seperti amandel tapi kecil kecil. Miss v saya kering dan terkadang keputihan bening atau agak putih, apakah itu tergolong HIV?tapi pasangan saya sepertinya sehat dan tidak ada ciri ciri penyakit lain

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
hpht kehamilan

halo dok. klu hpht 15 Februari it usia kandungan sudah berapa Minggu


Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
1
efek samping operasi laser batu ginjal

hlo dok,mhn info mengenai efek samping pasca operasi laser batu ginjal, dan apakah pemasangan kateter juga mempengaruhi organ vital pria?terima kasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
sakit mata

Hallo dok, mata saya bengkak dan ada benjolan merah gtu di dalem, udah priksa ke dokter tapi benjolan merah itu ga ilang", itu awalnya cma di kiri skrg di kiri dan kanan

sakit matasakit mata
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar