Beberapa tahun ke belakang, yoga semakin digemari kalangan masyarakat Indonesia. Tak hanya sebagai olahraga, yoga seakan telah menjadi gaya hidup bagi sebagian orang. Saat ini mulai bermunculan berbagai jenis yoga, salah satunya adalah Bikram yoga yang termasuk bagian dari hot yoga. Jenis yoga ini melibatkan suhu panas dalam ruangan selama latihan.
Tanya Dokter
Punya pertanyaan kesehatan?
Silakan login atau daftar untuk bertanya pada para dokter/pakar kami mengenai masalah Anda.
Ayo daftar atau Masuk untuk ikut berkomentar