avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

tentang nyeri lutut dan kulit jg gatal2

Hallo dok, saya mau tanya usia anak saya 2bln dan saya menyusui, sejak menyusui lutut rada nyeri dan jg kulit saya gatal-gatal hampir di slrh badan apa itu pengaruh dr menyusui dok? dan sebaiknya bagaimana untuk lutut saya dan mengatasi gatal gimana ya dok? terima kasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
76
1
1
MPASI lebih awal

hai dok

saya ibu bekerja yg punya bayi usia 5bulan 2hari bb 6.3kg

sudah 2 minggu ini si anak mogok minum susu dari botol/dot .. mau asi atau susu formula pakai dot dia tidak mau

dia mau nya langsung menyusu pada saya ..

jadi akhir2 ini kita kasih dengan sendok .. tapi banyak yg terbuang

1/sy mau tanya dok apakah anak sy boleh di beri mpasi dari sekarang? dan boleh kan di beri bubur fortifikasi ?

(kepala anak sy sudah tegak sudah bisa tengkurap dan balik badan sendiri , hanya belum bisa duduk sendiri)

2/dibagian punggung anak ada memar kebiruan . apakah boleh dipijat ? atau bisa dikompres air hangat saja?


mohon jawaban nya dok

terimakasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
8
1
Apakah Ibu Menyusui Aman Minum Obat Anti Mabuk

Saya mabuk perjalanan darat, untuk menghilangkan mabuk perjalanan darat biasanya saya konsumsi antimo. Akan tetapi saya ini kondisi saya sedang menyusui, apakah aman antimo untuk ibu menyusui? Terima kasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
8637
2
Lihat komentar lainnya
Sufor

Selamat malam dok... Bayi sy usia 2 bulan... Rencana mau ditinggal kerja jauh... Untuk sufor nya apakah bisa di sambung dg ASIP.. krna jarak yg tidak memungkinkan pulang setiap hari


Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
Obat Diare Yang Dikonsumsi Sampai Ke ASI?

Saya sangat mengkhawatirkan melihat bayi saya terkena diare di rumah. Apakah boleh bayi diare ibu menyusui minum diapet? Asupan makanan yang seperti apa yang harus di perhatikan oleh ibu menyusui? Agar tidak memperparah kondisi bayinya. Terima kasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
727
1
Apakah Konsumsi Pil Kb Saat Menyusui Berpengaruh Pada Berat Badan Bayi?

Saya kan lagi menyusui dan juga saya mengkonsumsi pil beebrapa bulan kemarin, tapi udah ada 1 bulan saya berhenti minum. Banyak yang mengatakan bahwa bayi saya kurus. Karena tidak cocok pil KB yang saya konsumsi. Apakah konsumsi pil KB saat menyusui berpengaruh pada berat badan bayi dan apakah saya boleh minum lagi setelah kurang lebih 2 bulan tidak minum? Kalau boleh pil KB untuk busui itu seperti apa yah? Terima kasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
164
1
Obat Asam Lambung Yang Aman Untuk Ibu Menyusui

Istri saya baru saja melahirkan 2 bulan, istri saya terkena sakit lambung dan diare. Sudah kedokter dan disarankan untuk mengurangi asupan sayur dan buah, padahal bukankah itu bagus untuk tubuh, katanya karena ada kandungan tertentu yang tidak bagus saat sakit lambung. Apakah yang harus saya lakukan agar istri saya bisa tetap menyusui? Dan apakah ada obat asam lambung untuk ibu menyusui. Terima kasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
140
3
1
Obat Pilek Untuk Bayi Usia 8 Bulan

Bayi saya usia 8 bulan sedang pilek, saya kebingungan mencari obat yang aman untuk bayi saya. Apa obat pilek untuk bayi 8 bulan yang aman? Dan apakah wajar bila bayi sering terkena pilek? Terima kasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
10
2
1
Obat Flu Yang Aman Untuk Ibu Menyusui

Saat saya flu dan batuk, saya biasanya minum obat mixagrip akan tetap saya ini saya sedang menyusui. Apakah boleh mixagrip untuk ibu menyusui? Kalau boleh dosis apakah sama seperti tidak menyusui atau berbeda? Terima kasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5505
1
1
Bertanya tentang kesiapan anak untuk disapih

Dok anak saya usia 20 bulan sudah siap disapih apa belum ya? Dia kalo malem sering minta menyusu kadang sebentar kadang sampai payudara terasa panas kalo pagi sampai siang sering minta menyusu sebentar* saya bingung apa sudah siap di sapih apa belum soalnya payudara saya sampai lecet sakit gitu mulai usianya 16bulan yang lalu kalo sembuh sebentar gitu trus beberapa hari lecet lagi


Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
7
3
1
TENTANG FORUM INI
Menjadi orang tua adalah pekerjaan seumur hidup. Butuh kesiapan fisik, mental dan emosional untuk menjalaninya. Ayo berb... Lihat Lainnya
avatar
apakah menjilati celana dalam bekas orang lain bisa terjangkit HIV

0

3

avatar
Selamat malam dok maaf saya mau tanya gimana cara untuk menghilangkan troma ank usia 5 th dok sepertinya ada masalah PDA

1

2

avatar
Dok ..saya mempunyai anak laki2 Yanng berumur 13 tahun ...beberapa

1

2

avatar
kecemasan berlebihan 

0

3

avatar
Assalamu'alaikum dok, 

0

3

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan