avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Hernia pada anak 2 tahun

Malam dok,saya mau tanya anak saya kan usianya udh 2 tahun dan baru ketahuan trnyta ada hernia dan dianjurkan operasi,pertanyaan saya jika saya lakukan operasi apakah ada resiko bila saya lakukan sekalian dengan sunat y dok,terima kasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
1
Speach delay/autisme?

Halo dok

Anak saya saat ini usianya 3tahun 10 bulan itu artinya 2 bln lg anak saya genap berusia 4 tahun, saya sangat bingung dan khawatir di usianya yg sekarang kemampuan bicaranya blm baik. Dia pandai menghafal A-Z, pandai menyebutkan kalimat Hijaiyah, dan berhitung 1-10 tp dalam kalimat bahasa inggris(terbiasa melihat di youtube dok 🙏)tp untuk berkomunikasi dia belum mampu seperti misalkan"mama makan, mama main, mama kesini,dsb"

Ketika dia ingin sesuatu kadang hanya menunjukan jari dan kalau tidak segera di turuti dia akan tantrum dan teriak2..

Dia bisa mengucapkan "dadah"itu'dan ketika kami ajarkan beberapa kata terkadang dia bisa mengikuti, ketika kami perintahkan sesuatu kdang jg bisa mengikuti walapun jarang

Terlebih anak saya sangat ini aktif sekali dok kdang kami sampai kewalahan



Apakah anak saya masuk dalam kategori Autisme atau sekedar Speech delay? Tolong bantu pencerahannya ya dok 🙏


Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
7
2
Lihat komentar lainnya
Assalamualaikum.

Sya mau tnya anak sya umur 13 bulan sdah bbrpa mlm tdk ngompol..tpi mlm nya nggk berurutan ya..klo siang nya msih ngompol sekitar 4 smpai 5 kli..gmna ya apa normal kah di usia segitu..ank sya msih minum asi smpai skrng

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
6
2
Lihat komentar lainnya
Buku kms

Apa fungsi garis kuning dan hijau di KMS? Dan apa fungsi buku KMS?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
13
1
2
Lihat komentar lainnya
Bb bayi dan balita

Bagaimana kalau misalnya berat badan di atas garis hijau selama tiga bulan berturut-turut?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
1
Hernia pada anak 3th

Selamat sore dok anak saya umur tiga tahun buah jangkarnya besar sebelah gimana cara gobatinnya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
2
Lihat komentar lainnya
Dok gimana cara agar anak mau makan nasi supaya BB anak saya naik lagi dok . Apa saja yg harus saya lakukan agar anak ma

Akhir" anak saya nafsu makanya menurun dok termasuk juga BB anak saya juga menurun padahal segala cara saya lakukan agar anak saya lahap lagi makanya mulai dari lauknya setiap hari ganti . Apa saya harus beli obat penafsu makan dok agar anak saya makanya kayak dlu lagi .

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
25
1
sakit perut

anak sy mengeluh sakit perut, biasanya mmang merasa sakit perut jika ingin BAB tapi beberapa hari setelah dia minum obat cacing dan sudah 2 minggu dia sering mengalami sakit perut, sy fikir mungkin krna efek obat cacing nya bekerja dan 2 hari kemarin dia demam disertai BAB yg cair dan frekuensi sakit perutnya semakin bertambah bukan hanya sakit saat BAB, saat BAB nya cair sy memberikannya oralit tpi sakit perutnya tidak juga kunjung reda. apakah ada infeksi atau memang wajar efek samping obat cacing trsebut dok ?? dan salah satu kebiasan anak sy juga dia sering lompat-lompat dok, apa mungkin juga it pengaruh nya??

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
1
Anak muntah dan demam

Malam dokter

Anak saya mengalami muntah² pada sore hari ada sampai 6 kali saya bawa berobat ke dokter malamnya dia demam sampai 39 saya kasih obat penurun demam dan turun

Selang besoknya dia gak mau makan dan minum susu cuma mau air mineral dan bawanya tidur

Klu buang angin maaf y dokter sangat bau dan anak saya suka menangis di campur marah²

Apa yang harus saya lakukan dokter

Terima kasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
7
1
Konsul

Halo Dok, mau tanya. Anak saya pada tgl 4-7 Sept sempat di rawat karena demam dan batuk, diagnosa ISPA karena memang disini sedang kemarau cuaca tidak menentu dan dijalan banyak debu.

Pada tgl 21 Sept saya kontrol, dan anak masih ada batuk sampai sekarang.

Pertanyaannya apakah harus kontrol kembali dok?

Sedangkan obatnya habis hari ini.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
1
TENTANG FORUM INI
Menjadi orang tua adalah pekerjaan seumur hidup. Butuh kesiapan fisik, mental dan emosional untuk menjalaninya. Ayo berb... Lihat Lainnya
avatar
Dok ..saya mempunyai anak laki2 Yanng berumur 13 tahun ...beberapa

1

2

avatar
kecemasan berlebihan 

0

3

avatar
Selamat malam dok maaf saya mau tanya gimana cara untuk menghilangkan troma ank usia 5 th dok sepertinya ada masalah PDA

1

2

avatar
Assalamu'alaikum dok, 

0

3

avatar
apakah menjilati celana dalam bekas orang lain bisa terjangkit HIV

0

3

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan