avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

#KuisKomunitasHS: Apakah Gigi Susu Karies Perlu Ditambal?#KuisKomunitasHS: Apakah Gigi Susu Karies Perlu Ditambal?
Selesai
#KuisKomunitasHS: Apakah Gigi Susu Karies Perlu Ditambal?
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
247
13
16
Lihat komentar lainnya
Perih di langit-langit mulut

Langit-langit mulut tiba-tiba perih saat makan dan minum, terutama saat makan atau minum yg hangat muncul selaput putih. Lidah juga lama lama jadi putih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
20
2
Lihat komentar lainnya
Ludah berdarah

Dok gigi saya ada yang berlubang, udah beberapa hari setiap saya meludah, berkumur dan sikat gigi selalu keluar darah dari situ... Itu kenapa ya dok dan gimana cara berhentiinnya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
13
1
Saya didiagnosa terkena Kelenjar Parotis

permisi dokter, ijin bertanya.

Saya sudah 3 minggu terkena kelenjar parotis. Letaknya percis dibawah telinga.

Saya sudah dirawat inap selama seminggu, dan diminggu kedua saya istirahat dirumah sambil meminum obat. Weekend nanti saya control lagi ke rumah sakit.

Saya mau tanya dok, apakah penyakit saya ini berbahaya atau tidak ya ? Apa harus segera melakukan operasi ? Apakah setelah diangkat penyakitnya akan kembali lagi di lain waktu ? Dan apakah penyakit ini menular tidak dok, mengingat ini dari kelenjar air liur.


Mohon jawabannya segera dokter, terimakasih 🙏

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
25
1
2
Lihat komentar lainnya
Gusi keluar nanah

Dok, gusi saya keluar nanah udah bertahun tahun dulu karena saya pernah sakit gigi sampai gusi bengkak, alternatif yang bagus apa ya Dok? Agar gusi saya tidak keluar lagi nanahnya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
27
1
Halo selamat malam dok

Saya sudah 4 hari terkena penyakit bibir, baru saja ini tadi saya bawa ke dokter umum katanya sakit stomatitis tetapi gejala saya berupa rasa nyeri, panas, dan perih pada bibir, muncul bintik² kecil berair juga lalu pecah dan menjadi kaku sampai sekarang kira kira makanan dan minuman apa saja yang harus saya hindari dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
2
Lihat komentar lainnya
Dry socket

Dokter, apakah dry soket dapat terjadi setelah 4 hari cabut gigi? Walaupun tidak merasakan sakit setelah cabut gigi dalam 4 hari?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
23
1
1
Kesehatan gigi dan gusi

Hallo dokter, saya Ida. Saya punya keluhan gusi diujung bawah sebelah kanan saya sakitnya luarbiasa, dan ada gigi berlubang diujung gigi atas.

Dh diksh obat SMA dokter tp untuk pereda nyeri aja sementara hbs obat yaa sakit lagi.kira2 itu gusi dan gigi saya kenapa yaa.

Mohon dijawab, terimakasih


Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
1
1
gusi naik

halo dok, mau tanya agar cpet kempes pada gusi yang naik apa ya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
595
2
Lihat komentar lainnya
Cara alami mengobati sariawan pada anak balita

Saya ingin bertanya dok, anak saya berumur 3th dia suadah 3hari ini sariawan dan ada jamur pada mulutnya. Saya sudah berobat keklinik,dan kedokter umum tpi belum kunjung sembuh atau reda... Tolong kasih sulusinya?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
15
1
2
Lihat komentar lainnya
luka di mulut yang tidak kunjung sembuh dan kambuhan,Kondisi luka di mulut yang tidak kunjung sembuh dan kambuha

Perempuan usia 53 tahun

Seringkali luka sariawan di bibir, gusi dan di rongga mulut yang tidak kunjung sembuh dan kambuhan, bibir sariawan dan sering berdarah tanpa sebab, gusi setelah bengkak akan terasa lembek dan kambuhan bengkak lagi.. ke dokter spesialis apa harus berobat?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
25
1
TENTANG FORUM INI
Kesehatan gigi dan mulut perlu dijaga setiap hari dan sedari dini. Jika tidak, maka banyak masalah gigi dan mulut yang d... Lihat Lainnya
avatar
luka di dlm mulut 

3

7

avatar
Sakit gigi berlubang dan saran agar gigi tetap tidak dicabut

3

2

avatar
Benjolan putih sudah 7 bulan

2

3

avatar
Permasalahan gigi

1

4

avatar
Halo dok,mau tanya nih cara mengatasi gigi berlubang yang sudah kena saraf itu gimana ya?

2

2

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.