Gigi berlapis sudah bolong
Halo dok. Saya ingin bertanya. Semenjak tumbuh gigi tetap, gigi depan saya tidak rapi, cenderung berlapis sampai dicelahnya menjadi berlubang. Jika saya tambal, apakah nanti nya akan bisa dibehel untuk merapikan bentuk gigi? Apakah tambalan gigi yg berlapis itu akan menyatukan dua gigi?