Konsultasi dengan Expert Kami

Dapatkan dukungan dan sumber terpercaya untuk masalah kesehatan juga kebugaran. Pakar kami akan membantu memberi informasi kesehatan yang terpercaya dan bermanfaat sehingga Anda bisa mengambil keputusan yang lebih baik demi kesehatan Anda.

expertInfobadge

dr. Scorpicanrus Tumpal Andreas C, M.Ked(Ped), Sp.A

expertInfobadge

Bidan Fani Mardliani Rohimah

expertInfobadge

dr. Andreas Wilson Setiawan, M.Kes, Akp

expertInfobadge

Ririn Nur Abdiah Bahar, S.Psi., M.Psi., Psikolog

expertInfobadge

Rahmi Dzulhijjah, S.Gz, M.Gz

Semua Pakar 9

avatar
avatar
avatar
avatar

+-1

Komunitas Kami

Komunitas Hello Sehat merupakan ruang terbuka, terpercaya, dan kredibel bagi para anggotanya untuk mencari saran kesehatan, mendapat dukungan, atau berbagi cerita.

Termoderasi

Tim moderator kami memastikan agar seluruh anggota komunitas mengikut syarat dan ketentuan dalam Panduan Komunitas. Kami akan memastikan para anggota mendapat pengalaman terbaik dan dukungan sesama, serta bebas dari misinformasi.

Terpercaya

Para pakar kesehatan kami hadir untuk memberi informasi yang kredibel dan akurat sehingga membantu anggota untuk mengambil keputusan yang tepat dalam urusan kesehatan.

Terintegrasi

Dapatkan akses terpadu ke Community, Care, & Commerce dalam satu rangkaian layanan untuk kesehatan Anda di satu tempat.

Berkomitmen

Anda tidak sendirian. Kami berkomitmen untuk menyediakan dukungan serta ruang aman bagi Anda bercerita dan berbagi pengalaman dengan anggota lainnya.

Hubungi Kami

Ingin ikut berkontribusi di komunitas sebagai Pakar, Duta, atau ingin beriklan di laman ini? Hubungi kami sekarang.
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Kegalauan

Malam dok, mau bertanya

Saya punya masalah cukup besar dgn atasan sampai psikis saya terganggu

Apa yg harus saya lakukan dok ?

saya terpikir resign tp cari kerja susah

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
2
1
Trust issu

Malam dok, bagaimana ya saya mengubah pikiran pasangan saya tentang trust issu?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
2
1
Tentang anak

Dok apakah wajar jika anak 11 tahun memiliki perilaku dan pikiran anak usia 5 tahun?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
1
Phobia

Gimana ya dok cara menghilangkan phobia? Apakah perlu ke psikolog?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
2
1
Anak suka mencuri

Malam dok.. Sy memiliki anak perempuan usia 10th memiliki kebiasaan suka mencuri Yg menjadi pertanyaan Sy bagaimana menghentikan kebiasaan buruk anak Sy itu terima kasih dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
2
1
Anxiety

Halo dok, saya sudah pernah berkonsultasi dengan psikiater dan saya didiagnosis menderita mixed anxiety dan depressed. Saya merasa sangat cemas setelah mendapatkan perlakuan silent treatment dari pacar saya. Jdi setiap saya didiamkan lebih dari satu jam gangguan kecemasan saya muncul. Saya lelah dengan hal ini. Apa sebaiknya yg saya lakukan?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
Badan Bayi Lembek

Saya khawatir ketika tidak sengaja menyentuh ubun-ubun bayi dan berapa badan bayi yang terasa sangat lembek. Apakah normal ubun ubun dan badan bayi lembek? Karena pernah saya mendengar mitos badan bayi lembek di karenakan ada hubungannya dengan saya dan suami yang mulai melakukan aktivitas seksual? Apakah mitos itu benar adanya? Terima kasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
240
4
2
Lihat komentar lainnya
Tali Pusar Bayi Bau

Apakah tali pusar bayi bau itu infeksi suatu penyekit atau hal yang wajar atau normal? Apakah itu disebabkan oleh kotoran yang tertinggal di pusar sehingga menimbulkan aroma yang bau pada pusar bayi saya? Terima kasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
532
4
1
Teether Bayi 3 Bulan

Ada beragam bentuk dan warna teether yang dijual di pasaran. Namun, amankah penggunaan mainan gigitan bayi untuk kesehatan mulut bayi? Dan bolehkah kita memberikan teether bayi 3 bulan? Sebaiknya usia ideal untuk memberikan teether untuk bayi di usia berapa yah? Terima kasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
20
3
Penyebab Napas Grok Grok Pada Bayi

Pada bayi usia muda apabila nafas bayi grok grok tidak jarang dilontarkan tudingan bahwa pada saat kelahiran, penolong persalinan tidak bersih mengeluarkan lendir bayi. Apakah itu hal yang benar? Karena saat nafas bayi saya grok grok. Terima kasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
16
3
1