Kandungan zat gula ini ternyata banyak ditemukan dalam produk yang kita konsumsi, misalnya laktosa pada produk susu. Nah, sebenarnya apa itu galaktosa dan manfaatnya untuk tubuh?
Apa itu galaktosa?
Pada dasarnya, gula merupakan struktur kimia pada karbohidrat yang dibagi menjadi monosakarida, disakarida, oligosakarida, dan polisakarida.
Galaktosa adalah jenis gula sederhana yang termasuk dalam kelompok monosakarida dengan rumus kimia C6H12O6.
Proses metabolisme jenis gula ini di dalam tubuh ini disebut juga dengan the leloir pathway.
Zat gula ini akan melalui proses metabolisme di organ hati dengan cukup cepat. Di dalam hati, galaktosa diubah menjadi glukosa untuk digunakan sebagai sumber energi tubuh.
Jenis gula tersebut bisa ditemukan pada makanan yang berasal dari tumbuh-tumbuhan alias sumber nabati, seperti sayur, buah-buahan, dan kacang-kacangan.
Biasanya, kandungan gula sederhana ini lebih banyak ditemukan dalam kacang polong.
Gula sederhana ini memegang perananan penting karena berkaitan dengan metabolisme pada tubuh manusia, terutama dalam memasok energi.
Selain itu, zat gula sederhana ini berperan dalam masa pertumbuhan awal bayi yang baru lahir.
Manfaat galaktosa
Tanya Dokter
Punya pertanyaan kesehatan?
Silakan login atau daftar untuk bertanya pada para dokter/pakar kami mengenai masalah Anda.
Ayo daftar atau Masuk untuk ikut berkomentar