Penyakit Infeksi

8ย topik
4.3kย interaksi
27kย anggota
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Indonesia Diminta Waspada Virus Marburg, Apa Itu?

Pemerintah tengah waspada terhadap ancaman virus marburg dan meminta masyarakat untuk tidak lengah. Infeksi virus Marburg merupakan penyakit ganas yang bisa menyebabkan kematian dengan risiko fatalitas hingga 88%.


Apa itu virus marburg?


Virus marburg pertama kali dikenali tahun 1967, bersamaan dengan menyebarnya wabah demam berdarah di laboratorium di Marburg, Frankfurt, dan Beogard.


Sebanyak 30 orang pekerja laboratorium jatuh sakit kemudian menyebar ke tenaga medis dan anggota keluaga yang merawat mereka. Penyakit ini ditularkan oleh kelelawar buah Afrika, Rousettus aegyptiacus.


Menurut laporan CDC (Center for Disease Control and Prevention), kelelawar yang terinfeksi virus tidak menunjukkan tanda-tanda yang khas. Ketika virus dari kelelawar ini menulari manusia maupun primata, maka timbul gejala parah dengan angka kematian yang tinggi.


Seberapa umum penyakit ini?

... Lihat Lainnya
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
58
1
1
Hallo dok.Mohon penjelasan untuk hasil laboratorium anak saya..Dan bagaimana solusinya

Hallo dok.

Mohon penjelasan untuk hasil laboratorium anak saya..

Dan bagaimana solusinya

Hallo dok.Mohon penjelasan untuk hasil laboratorium anak saya..Dan bagaimana solusinyaHallo dok.Mohon penjelasan untuk hasil laboratorium anak saya..Dan bagaimana solusinya
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
10
1
demam

selamat sore dokter, saya mau bertanya kemaren saya terserang demam dan sakit kepala luar biasa, badan saya ngilu dan sakit2 badan saya panas sekali dok saya takut ciri2 DBD dok, setelah saya cek ke dokter mereka bilang butuh waktu 2-3 hari untuk mendiagnosis DBD. setelah saya konsumsi Paracetamol panas saya turun mencapai 37.1-37.2 sepanjang malam. tapi pada saat tengah malam sampai pagi badan saya panas sekali dok 38.7 turun menjadi 38.0, setelah saya minum obat demam dari dokter suhu tubuh saya normal 37.5 dan 36.8 sampai sore ini. yang jadi pertanyanln saya adalah

saya mengalami penurunan demam di hari kedua apakah normal atau termasuk fase kritis?

untuk saat ini saya tidak mengalami timbul ruam2 merah, tidak sakit kepala nyeri hebat, tidak sakit di belakang mata, tidak muntah tetapi mual saat makan, dan kepala saya sedikit pusing.

mohon arahannya dokter saya sangat cemas sekali, terima kasih banyak

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
1
LUKA OPETASI

Sy abis operasi di ibu jari,lepas jahitan setelah 2minggu dipuskesmas,namun luka jahitanya terlihat tidak menyatu,jadi terlihat seperti 2 sayatan,d

Apakh itu normal

LUKA OPETASILUKA OPETASI
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
hallo dok mau bertanya boleh

mau bertanya dok saya lagi sakit kepala sama mau muntah terus dok ,saya kaya keracunan makanan dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
saya di gigit tikus dok apakah bahaya ya

Saya semalem di gigit tikus dan berdarah saat sedang tidur apakah tidak berbahaya?saya membersihkan luka dengn air dan sabun lalu menutup luknya dengan Betadine apakah boleh dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
8
2
Lihat komentar lainnya
Bumbu Kacang

Mau bertanya dok

Kenapa saya kalo habis makan bumbu kacang suka pusing / migran dan mual ya?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
10
1
Telat minum obat TB

Pagi dok anak saya sedang menjalani pengobatan TB umur anak saya 2 tahun baru menjalani bulan pertama minum obat, yang seharusnya minum jam 22.30, tetiba sudah waktunya minum anak saya malah ambil botol susu nya kalu di minum itu bagaimana ya dok? Setelahnya saya nunggu supaya efek susu habis dan tidak menggangu obat selama 1 jam namun saya malah bablas ketiduran sampe jam 7.15 terbangun langsung buru2 minumkan obat itubagaimana ya dok??? Untuk pengobatanya??

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
24
1
1
Cobain obatin kaki pecah pecah pakai obat tetes tumitku

Hallo dok.. saya mau tanya nih kaki saya pecah pecah saya pertama kali cobain pakai obat tumitku.. setelah saya coba pakai sampai 10 menit rasanya panas seperti melepuh.. terus langsung cepatlah saya bilas pakai air gak tahan lagi rasanya kalau kegitu ternyata jadinya.. ๐Ÿ˜ข๐Ÿ˜ข

Kulit kaki saya dok.. jadinya berairan agak bernanah gitu.. sampai dah seminggu gak mau kering apalagi klu kena basah.. makin semacam benanah aja terus..

Saran saya dok kira kira

Obat sejenis apa yah.. buat menyembuhkan kaki saya ini dok.. ๐Ÿ™๐Ÿ™

Saya cuma bisa kasih Betadine buat ngeringkannya nyatanya gak ampuh dok... โ˜น๏ธโ˜น๏ธ

Cobain obatin kaki pecah pecah pakai obat tetes tumitkuCobain obatin kaki pecah pecah pakai obat tetes tumitku
Cobain obatin kaki pecah pecah pakai obat tetes tumitkuCobain obatin kaki pecah pecah pakai obat tetes tumitku
Cobain obatin kaki pecah pecah pakai obat tetes tumitkuCobain obatin kaki pecah pecah pakai obat tetes tumitku
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
142
1
Dok ini cacar bukan ya? Saya pertamanya ada rasa gatal 1729395730

Dok ini cacar bukan ya? Saya pertamanya ada rasa gatal seperti biasa, trs kan saya garuk, pas diliat beberapa hari kemudian muncul bentol kya gini, kalau ke gesek perih gatal juga, mohon jawabannya๐Ÿ™๐Ÿป๐Ÿ™๐Ÿป๐Ÿ™๐Ÿป

Dok ini cacar bukan ya? Saya pertamanya ada rasa gatal 1729395730Dok ini cacar bukan ya? Saya pertamanya ada rasa gatal 1729395730
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
31
Dok ini cacar bukan ya? Saya pertamanya ada rasa gatal

Dok ini cacar bukan ya? Saya pertamanya ada rasa gatal seperti biasa, trs kan saya garuk, pas diliat beberapa hari kemudian muncul bentol kya gini, kalau ke gesek perih gatal juga, mohon jawabannya๐Ÿ™๐Ÿป๐Ÿ™๐Ÿป๐Ÿ™๐Ÿป

Dok ini cacar bukan ya? Saya pertamanya ada rasa gatalDok ini cacar bukan ya? Saya pertamanya ada rasa gatal
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
TENTANG FORUM INI
Kebanyakan penyebab penyakit infeksi tidak dapat terlihat oleh mata, karena disebabkan oleh virus, bakteri, jamur, dan p... Lihat Lainnya
avatar
HALO SAYA MENGALAMI GONDONGAN APAKAH BOLEH MAKAN MIE PANGSIT TOLONG

1

3

avatar
Rabies

1

1

avatar
Cara mengatasi tifus

1

1

avatar
Luka yg bernanah

0

2

avatar
ini kenapa ya dok rasanya gatel tpi sakit klo dipegang

1

1

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan