Bertanya tentang gumoh anak baru lahir
Maaf dok saya mau tanya , kmren anak saya gumoh keluar dari mulut dan hidung , apakah itu berbahaya untuk baby baru lahir atau bagaimana dok ?
Punya pertanyaan seputar kesehatan?
Terbaru
Populer
Infeksi bakteri salmonella dapat menyebabkan penyakit menular yang menyerang gangguan pencernaan. Penyakit ini biasanya tidak berbahaya. Tapi, ketika menginfeksi bayi, anak kecil, kalangan lansia, ibu hamil, orang yang menjalani donor organ, atau pemilik daya tahan tubuh lemah bisa berdampak fatal. Seberapa fatal apabila menginfeksi bayi dan anak kecil dan bagaimana penanganan tepat apabila terkena bakteri salmonella agar bisa cepat sembuh dari penyakit tersebut dan tidak berakibat fatal?
Terimakasih
Selamat siang, perkenalkan nama sya sinta, sya seorang ibu baru dan mempunyai putri 1, semenjak anak sya di suntik dpt 2 dia sering menangis selama sejam lebih, kadang sya merasa kelelahan karena ank sya menangis trs menerus, sya ga masalah jika di bantu oleh mertua sya tapi kadang sya merasa kesal jika di bantu oleh orang lain/sodara sya, baiknya gmnh ya biar ank sya ga nangis lagi karena sya kasian sehabis nangis anak sya sampe.sesenggukan, untuk mengasuh baiknya gmnh ya biar sodara" sya ga ikut campur biar keluarga sya ajh yg pegang, wajar ga sih klo sya bersikap cuek ke sodara" sya yg abis megang anak sya, soalnya sya bnr" ga suka
Catatatn: umur bayi sya 2 bulan 20 hari
1
2
0
3
1
2
0
3
0
3
Anda sekarang bisa mulai memposting cerita dan komentar.
Dapatkan saran dari dokter, pakar, dan duta komunitas.
Bagikan pengalaman Anda dengan orang lain yang mungkin membutuhkan.
Terus aktif dan jadilah Duta Komunitas dengan mengumpulkan poin