Cara konsumsi Pil KB Microgynon untuk pemula
Halo dok,
Saya neni mau menanyakan terkait cara mengkonsumsi pil KB microgynon diluar siklus haid. Saya baru saja minum lingkaran biru pertama di hari ini, apakah itu sudah benar atau bagaimana dok?
Halo dok,
Saya neni mau menanyakan terkait cara mengkonsumsi pil KB microgynon diluar siklus haid. Saya baru saja minum lingkaran biru pertama di hari ini, apakah itu sudah benar atau bagaimana dok?
7 komentar
Terbaru
Anda sekarang bisa mulai memposting cerita dan komentar.
Dapatkan saran dari dokter, pakar, dan duta komunitas.
Bagikan pengalaman Anda dengan orang lain yang mungkin membutuhkan.
Terus aktif dan jadilah Duta Komunitas dengan mengumpulkan poin
dok mau tanya, kalau ganti kb suntik jdi pil microgynon apakah sama efektifnya utk mencegah kehamilan? sy udah 1 tahun kb suntik tapi gk tahan dengan efek sampingnya, tahun ini mau pasang kb spiral tapi masih takut. mohon jawabannya ya dok. tks.
hellosehat.com
halo dok,saya mau tanya,bagaimana jika mau lepas kb suntik ke pil kb microgynon dan saya tidak mengalami haid sama sekali,masih pemula,waktu itu jadwal suntik tp tidak suntik karna kertasnya gatau kemana🙏setelah dites garis satu dan ini mau pindah ke kb pil microgynon?
Halo dok mau tanya bagaimana dengan yg sudah menggunakan pil kb di bulan lalu namun tidak sampai dengan habis, kemudian melakukan hubungan tanpa ada nya pengaman, setelah berhubungan baru minum pil kb lagi dri awal. Itu bagaimana ya dok efeknya apakah dapat menunda kehamilan ? Dan apakah ada efek tertentu dg begitu penggunaannya. ?
Halo dok mau tanya saya KB 3 bulan selama 21 bulan dan waktunya KB lagi tapi saya lup bulannya .. ingetnya bulan Agustus ini ternyata bulan juli .. tapi selama KB 3 bulan ga pernah dapet menstruasi .. setelah udah telat sebulan dari tgl balik KB pun blm menstruasi berhubungan jga tanpa alat pencegah apa pun .. kira" itu bisa hamil tidak ya atau MMG darah selamat 21 bulan itu blm keluar ya walau pun telat sebulan ..
Halo dok
saya falih,mau bertanya apakah obat ini diminum setelah 3 hari berhubungan akan aman?lalu apakah boleh dikonsumsi sebelum haid?
klo hr prtama sy hr kms dn sy mulai mnm d bdg biru,setelah 4 hr mnm sy sdh tdk haid apa sdh aman utk berhungan dgn suami,krn sblmnya sy tdk prnh memakai alat kontrasepsi mhn penjelasannya trmks
Hallo Neni hutapea, terima kasih atas pertanyaan nya.
Pil KB berbentuk tablet salut selaput yang dikemas dalam blister. Bagian belakang blister ini ditandai dengan hari dalam seminggu dan tanda panah untuk urutan minumnya.
Secara umum, berikut ini ialah aturan cara minum pil KB yang benar.
(https://hellosehat.com/seks/kontrasepsi/cara-minum-pil-kb-yang-benar/)
Microgynon dapat dikonsumsi sebelum atau sesudah makan. Ada 21 pil aktif dan 7 pil kosong pada 1 blister. Pengguna Microgynon perlu mengonsumsi obat ini 1 kali sehari hingga 28 hari ke depan, sesuai dengan arah penggunaan obat yang tertulis di blister. Pil kosong dikonsumsi pada waktu menstruasi.
hellosehat.com