avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Kemerahan di langit-langit mulut sebelah kiri.

Halo dok, setelah saya melakukan pencabutan gigi bungsu di bagian kiri bawah mulut saya, langit mulut bagian kiri saya menjadi warna merah gelap sedangkan langit mulut bagian kanan tidak terjadi apa-apa. Apakah yang saya alami wajar dok? Terima kasih sebelumnya.

0
41k
2 komen
Gigi bungsu

Dok akhir" ini saya selalu sakit gigi bungsu cara mengatasi gigi bungsu bagaimana ya?

0
41k
1 komen
seputar cabut gigi

saya punya permasalahan gigi berlubang serius pada gigi graham kedua saya di bagian bawah kanan dan kiri, dan atas kanan. sehingga dokter gigi saya menyarankan untuk mencabut ketiga gigi yang bermasalah tsb. kira-kira berapa lama jarak waktu untuk pencabutan gigi antara satu dengan yang lainnya?. dan berapa lama waktu yang diperlukan untuk recovery?

0
41k
1 komen
sakit gigi

dok saya mau tanya? kenapa gigi belakang saya sakit sampe nyutnyutan tapii nyutnyutan itu sampe ke kuping dok trs udh dikasih obat tetap ga ilang nyeri sakit gigi nya

0
41k
1 komen
Gusi bernanah

Halo dok gusi saya bernanah dan bengkak di karenakan tumbuhnya gigi susu yang miring, lalu saya sudah ke dr gigi dan di bius gusinya beberapa kali tetapi tetap sakit dan tidak bisa di cabut katanya, dan saat inj gusi saya semakin sakit dan tidak bisa buka mulut dan sulit menelan, untuk hal ini apakah saya butuh oprasi bedah mulut dok

0
41k
1 komen
Dokter selain mempunyai gigi sensitif 2 saya juga mempunyai gigi lubang 2 dan sudah saya melakukan pencabutan yang menja

Dokter selain mempunyai gigi sensitif 2 saya juga mempunyai gigi lubang 2 dan sudah saya melakukan pencabutan yang menjadi pertanyaannya adalah

1 . Kenapa gigi sensitif kadnag merasa sakit?

2. Gigi yang sudah di cabut menggunakan bius lokal, setelah bius mulai menghilang dia merasa sakit yang sangat dahsyat?

3. Kenapa aliran darah terus ada?

4. Kenapa tidak bisa membuka mulut dengan besar?

0
41k
1 komen
Dokter selain mempunyai gigi sensitif 2 saya juga mempunyai gigi lubang 2 dan sudah saya melakukan pencabutan yang menja

Dokter selain mempunyai gigi sensitif 2 saya juga mempunyai gigi lubang 2 dan sudah saya melakukan pencabutan yang menjadi pertanyaannya adalah

1 . Kenapa gigi sensitif kadnag merasa sakit?

2. Gigi yang sudah di cabut menggunakan bius lokal, setelah bius mulai menghilang dia merasa sakit yang sangat dahsyat?

3. Kenapa aliran darah terus ada?

4. Kenapa tidak bisa membuka mulut dengan besar?

0
41k
2 komen
Gigi impaksi

Halo Dok mau nanya. Aku punya gigi impaksi atau gigi bungsu sebalah kiri tumbuh miring. Dulu aku punya gigi graham pertama berlubang dan sakit bangat akhirnya ku cabut. Saat itu selain sakit giginya bagian dalam pipi dan area telinga ku sakit bngt. Stlh ku cabut gigi graham ku ttap ku rasa bagian dalam telinga ku dan pipi ada bengkak tpi bengkak kedalam bkn sperti benjolan gtu. Skrg makin parah rasa bengkak bgian dalam. Stlah ku rontgen ada gigi impaksi. Pertanyaannya adalah apakah bengkak bagian dalam area telingaku ini penyebab dri impaksi ini atau gmna ya. Yg mmbuatku bingung adalah gigi impaksi ku tidak terasa sakit hnya bagian dalam rahang dan area telinga dan pipi terasa berat dan bengkak bagian dalam

1
41k
2 komen
Perawatan saluran akar

Halo fok saya devi. Bulan lalu saya melakukan perawatan akar di gigi bungsu. Tetapi gigi saya tidak diberi obat yang untuk mematikan syaraf. Dokternya bilang antibiotik bisa mematikan syaraf. Apakah bisa dok, karena baru kali ini saya perawatan saluran akar dimatikan syarafnya hanya dengan antibiotik? Apakah kalau bisa mati dengan antibiotik perawatan akar saya akan berhasil atau gagal? Terimakasih sebelumnya dok

0
41k
2 komen
Sakit gigi

Dok,, gigi bungsuku tumbuh miring dan sakit banget.. Mau tanya cabut gigi bungsu dicover BPJS gak dok

0
41k
2 komen
TENTANG FORUM INI
Kesehatan gigi dan mulut perlu dijaga setiap hari dan sedari dini. Jika tidak, maka banyak masalah gigi dan mulut yang d... Lihat Lainnya
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.