Konsultasi dengan Expert Kami

Dapatkan dukungan dan sumber terpercaya untuk masalah kesehatan juga kebugaran. Pakar kami akan membantu memberi informasi kesehatan yang terpercaya dan bermanfaat sehingga Anda bisa mengambil keputusan yang lebih baik demi kesehatan Anda.

expertInfobadge

dr. Scorpicanrus Tumpal Andreas C, M.Ked(Ped), Sp.A

expertInfobadge

Bidan Fani Mardliani Rohimah

expertInfobadge

dr. Andreas Wilson Setiawan, M.Kes, Akp

expertInfobadge

Ririn Nur Abdiah Bahar, S.Psi., M.Psi., Psikolog

expertInfobadge

Rahmi Dzulhijjah, S.Gz, M.Gz

Semua Pakar 9

avatar
avatar
avatar
avatar

+-1

Komunitas Kami

Komunitas Hello Sehat merupakan ruang terbuka, terpercaya, dan kredibel bagi para anggotanya untuk mencari saran kesehatan, mendapat dukungan, atau berbagi cerita.

Termoderasi

Tim moderator kami memastikan agar seluruh anggota komunitas mengikut syarat dan ketentuan dalam Panduan Komunitas. Kami akan memastikan para anggota mendapat pengalaman terbaik dan dukungan sesama, serta bebas dari misinformasi.

Terpercaya

Para pakar kesehatan kami hadir untuk memberi informasi yang kredibel dan akurat sehingga membantu anggota untuk mengambil keputusan yang tepat dalam urusan kesehatan.

Terintegrasi

Dapatkan akses terpadu ke Community, Care, & Commerce dalam satu rangkaian layanan untuk kesehatan Anda di satu tempat.

Berkomitmen

Anda tidak sendirian. Kami berkomitmen untuk menyediakan dukungan serta ruang aman bagi Anda bercerita dan berbagi pengalaman dengan anggota lainnya.

Hubungi Kami

Ingin ikut berkontribusi di komunitas sebagai Pakar, Duta, atau ingin beriklan di laman ini? Hubungi kami sekarang.
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Bau Badan Dan Bau Mulut Yang Dihasilkan Setelah Konsumsi Alkohol

Dok saya mau tanya, katanya, orang yang sudah minum minuman beralkohol itu nafasnya jadi bau, atau pas dia ngomong itu kecium ada bau. Baunya itu seperti apa ya, dok? Mohon dijelaskan. Terimakasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1739
2
1
Tanya

Sore dok.saya mau bertanya.kenpa saat mau menstruasi payudara saya sakit,dan jika ditekan akan keluar air ssu bwarna kuning.itu kenapa ya?kejadian ini saya alami baru sekitar 2bln ini.sebelumnya hanya sekedar sakit biasa tanpa mengelurkan air ssu

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
7
1
sudah lama pilek berujung sakit telinga

hai dok,

saya seorang wanita dan umur saya 16 tahun.

2 minggu lalu, saya kesulitan menelan karena amandel sebelah kiri saya sakit hingga ketelinga.

setelahnya saya selalu bersin dan menghasilkan ingus(bening) yang banyak. saya memang alergi debu. tapi, ada tidak adapun Debu, saya selalu bersin.

ingus itu lama kelamaan berubah warna menjadi kuning kehijauan hingga sekarang.

kemarin rongga telinga saya sakit, hanya sedikit nyut dibeberapa titik dan itu tidak sering. hari ini sakit sekali.

nyut nyut parah dok. sakit sekali.

belakangan hari ini saya memang sering minum es.

sekian,

mohon penjelasannya dok.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
7
1
1
tentang kesehatan mental

bu/pak dokter saya mau bertanya, saya sering mengalami gelisah di malam hari, bahkan itu setiap hari di tengah malam, apalagi saya suka tiba tiba menangis setiap kali terbangun, apakah saya depresi ? menyiksa setiap malm, bahkan kesehatan saya jugaa keganggu, bahkan nafsu makan sayaa, berat badan saya menurun, bahkan otak saya pun tidak bisa berfikir positif. tolong di jawab, terimakasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
10
3
1
... Charreent

Dok mau tanya saya terakir haid sebulan yang lalu dan seminggu terakhir itu gejala apa ya dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
1
Perut terasa sakit sekalii

Halo dok, saya 5 bln lalu SC anak pertama, 3 minggu lalu saya hamil lagi anak kedua, tetapi perut saya sangat sakit sekali secara terus menerus, saya sudah 2 kali USG Transvaginal, yg pertama dokter bilang ada cairan bebas dan hanya kelihatan kantong saja, yang USG ke dua janin udah nampak tapi cairan bebas masih ada, dipagi hari sampai malam saya muless terus disembari keluar darahh.. itu kenapa ya dok,

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
8
2
1
Ayo Ikut Hemaviton Stamina Plus: 2-week Challenge!

Yuk, ikut Hemaviton Stamina Plus: 2-week Challenge!


Raih kesempatan memenangkan hadiah total Rp 5 juta dengan menceritakan pengalaman Sobat Sehat setelah mengonsumsi Hemaviton Stamina Plus secara rutin selama 2 minggu.


Caranya:

1. Bagikan cerita Sobat Sehat melalui Instagram feed atau reels

2. Tag @hemaviton dan @hellosehat

3. Durasi upload 19 September - 1 Oktober 2022


Untuk info selengkapnya, Sobat Sehat bisa cek di Instagram @hemaviton

#hemavitonStaminaPlus #AdvancedFitFormula #HelloSehat



Ayo Ikut Hemaviton Stamina Plus: 2-week Challenge!Ayo Ikut Hemaviton Stamina Plus: 2-week Challenge!
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
33
1
Telat Haid 3 Minggu

Dok Saya PCOS tapi Haid Teratur cuma kadang suka maju dan mundur seminggu Telat haid saya test Negatif. Dan skrg saya udah telat 3 minggu tapi tidak ada Tanda hamil

Apakah itu karna PCOS saya dan Konsumsi Vitex sama Inositol.

Mohon di jawab ya. Makasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
38
1
1
Usia kandungan

Hallo dok... Saya tgl 18 april usg dan menunjukan usia janin baru 6 minggu... Tadi tgl 20 septmber usg lagi sudah 32-33 minggu.. Menurut hitungan saya kan baru 29 minggu.. Atau karna janin nya yg besar yah dok??

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
2
1
Mohon bantuannya ya dok

Halo dok, saya ingin bertanya ya dok. Cara terbaik untuk move on setelah putus dari pacar itu gimana dok? Saya udh putus nyambung sama pacar saya sampai 3 kali. Dan ini terakhir kali saya putus sama dia. Saya sudah mencoba untuk melupakan dia dok, tapi karna rumah dan kantor nya selalu saya lewati setiap hari kalau saya kerja jadi membuat saya selalu mengingat dia dok. Kadang ketemu dijalan juga sama dia dok, sesaat ketemu itu saya merasa senang dok, tapi jelang beberapa jam saya sedih lagi dan membuat proses move on saya gagal lagi dok. Apa yang harus saya lakukan ya dok? Apakah bisa saya move on walaupun selalu mengingat dia? Mohon bantuannya ya dok.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
9
2
1