Konsultasi dengan Expert Kami

Dapatkan dukungan dan sumber terpercaya untuk masalah kesehatan juga kebugaran. Pakar kami akan membantu memberi informasi kesehatan yang terpercaya dan bermanfaat sehingga Anda bisa mengambil keputusan yang lebih baik demi kesehatan Anda.

expertInfobadge

dr. Scorpicanrus Tumpal Andreas C, M.Ked(Ped), Sp.A

expertInfobadge

Bidan Fani Mardliani Rohimah

expertInfobadge

dr. Andreas Wilson Setiawan, M.Kes, Akp

expertInfobadge

Ririn Nur Abdiah Bahar, S.Psi., M.Psi., Psikolog

expertInfobadge

Rahmi Dzulhijjah, S.Gz, M.Gz

Semua Pakar 9

avatar
avatar
avatar
avatar

+-1

Komunitas Kami

Komunitas Hello Sehat merupakan ruang terbuka, terpercaya, dan kredibel bagi para anggotanya untuk mencari saran kesehatan, mendapat dukungan, atau berbagi cerita.

Termoderasi

Tim moderator kami memastikan agar seluruh anggota komunitas mengikut syarat dan ketentuan dalam Panduan Komunitas. Kami akan memastikan para anggota mendapat pengalaman terbaik dan dukungan sesama, serta bebas dari misinformasi.

Terpercaya

Para pakar kesehatan kami hadir untuk memberi informasi yang kredibel dan akurat sehingga membantu anggota untuk mengambil keputusan yang tepat dalam urusan kesehatan.

Terintegrasi

Dapatkan akses terpadu ke Community, Care, & Commerce dalam satu rangkaian layanan untuk kesehatan Anda di satu tempat.

Berkomitmen

Anda tidak sendirian. Kami berkomitmen untuk menyediakan dukungan serta ruang aman bagi Anda bercerita dan berbagi pengalaman dengan anggota lainnya.

Hubungi Kami

Ingin ikut berkontribusi di komunitas sebagai Pakar, Duta, atau ingin beriklan di laman ini? Hubungi kami sekarang.
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Inner child terluka

Dok, saya mengalami traumatis berat yang tersimpan dalam 27th terakhir karena pengalaman masa kecil saya


Saya pikir semuanya sudah selesai, nyatanya memang saya belum menyelesaikannya. Saya menyadari bahwa inner child ini akar dari semua masalah hidup saya. Ini juga yang kemudian membuat pernikahan saya gagal.


Saya mau keluar dari keadaan ini, saya mau pulih Dok. Apa yang harus saya lakukan?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
24
2
Lihat komentar lainnya
Atasi main game

Maaf dokter ini mungkin agak berbeda pertanyaannya. Dokter bagai mana cara mengatasi anak agar tidak ketergantungan dalam main game.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
Daya ingat anak

Dokter saya mau tanya vitamin jenis apa yang baik untuk saya ingat anak. Serta susu apa yg harus di konsumsi untuk anak agar tumbuh kembangnya cepat

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
1
Risdawati

Pagi dok, saya usia 22 tahun, tinggi 149, dan BB 36, berapa kalori yang tubuh saya butuhkan agar bisa mencapai Bb ideal dok? Dan apa yang di lakukan jika ingin menambah bb dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
8
1
cowok merasa kurang nyaman dan memilih menenangkan pikiran

dok, saya mau tanya,,,

kemarin tiba-tiba pasangan saya cuek,,,dan akhirnya bilang kalau merasa tidak nyaman dengan saya tapi tidak tau alasannya,,,dan meminta waktu sendiri untuk menenangkan pikiran,,,saya sudah meminta untuk dibicarakan kalau sudah tenang,,,tapi saya takut kalau dia tiba-tiba pergi,,,

sebaiknya saya gimana ya,,,terimakasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
49
2
Lihat komentar lainnya
Batuk

hallo dok. Kenapa ya setiap malam dan menjelang pagi batuk kambuh terus menerus tetapi jika siang tidak sering batuk?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
7
1
Mau nanya dok

Dok kenapa tiba-tiba saya jadi penakut dan suka mengurung diri di kamar,,kalau keluar rumah dan bertemu orang orang saya ketakutan dok


Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
2
Lihat komentar lainnya
Assalamualaikum dokter saya ingin bertanya mengapa jika saya berteman takut saya trauma dengan masa lalu saya

Saya pernah ditinggalkan sahabat saya saya tidak tahu apa alasan nya, bahkan saya pernah dibuli sehingga rasa sakit membekas dihati saya.

Salahkah jika saya menghindari dia seumur hidup untuk tidak berteman lagi dengan nya? Bicara yang penting saja selebihnya saya tidak berkomunikasi dengan nya.

Apa lagi sifatnya yang suka ngatur merasa paling benar serta bertujuan menjelekan saya masih ada jadi aku takut berteman dengannya untuk melindungi kesehatan mental saya.

Apa lagi berbicara jujur pun orang gak percaya sejauh ini orang yang aku kenal hanya berteman jika menguntungkan jika tidak bermanfaat maka dipandang sebelah mata.

Salahkah jika kita menutup diri bila berada dilingkungan seperti ini agar tidak dimanfaatkan orang

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
92
2
Lihat komentar lainnya
Masalah kewanitaan

Hallo dok , maaf mau bertanya.

Sebelumnya di bulan juli tahun lalu saya ada minum obat ab0rs1 . Setelah saya minum obat itu saya mengalami pendaharan dan haid selama 2 minggu dok. Terus bulan berikutnya saya cuma haid dalam 2 hari saja. Apakah itu aman dok? Atau itu termasuk tanda2 penyakit lain dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
6
1
benjolan kecil

dok, kenapa di area bokong saya ada benjolan kecil klo ditekan padat gtu ga sakit tpi klo ditekan bgt ga terlalu sakit. benjolan nya pas dibawah kulit trs agak menghitam. itu kenapa ya dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1